SuaraSumut.id - Pedangdut Saipul Jamil meminta netizen tidak lagi mengungkit-ungkit kasus asusila yang pernah menjeratnya. Seperti diketahui, suami Dewi Perssik itu belum lama ini bebas dari penjara atas rentetan kasus pencabulan remaja pria.
Saipul Jamil mengatakan, dia dan korban sudah tidak lagi memiliki masalah apa pun.
"Itu udah selesai, enggak perlu diungkit-ungkit lagi. Ibaratnya sebuah borok, udah sembuh. Gak perlu dikorek-korek lagi," kata Saipul, dikutip dari Matamata.com, Minggu (29/5/2022).
Menurut Saipul Jamil, beberapa netizen yang masih julid hanya ingin menghambat rezekinya.
Baca Juga: Pernah Terjerat Kasus Pencabulan, Saipul Jamil Ingin Publik Tak Mengungkitnya
"Mereka itu memang cuma ngerecokin aja, ingin menghambat rezeki orang," sambungnya dilansir dari YouTube Sambel Lalap pada Sabtu (28/5/2022).
Kendati sempat terpukul dengan hujatan netizen, penyanyi dangdut asal Serang tersebut kembali mengingatkan diri agar berbesar hati.
"Hujatan adalah ujian. Kadang-kadang suka pusing, akhirnya gue kembali lagi 'oh iya gue lagi diuji nih'," ujarnya.
Seiring waktu berjalan, hujatan netizen yang diterima Saipul Jamil mulai berkurang.
"Saya kan punya medsos, kemarin-kemarin suka rame tuh yang ngebully dan yang julid. Sekarang cuma satu butir dua butir," pungkasnya.
Baca Juga: Pernah Terjerat Kasus Pencabulan, Saipul Jamil Minta Netizen Tak Ungkit Lagi Boroknya: Hambat Rezeki
Perihal itu, beberapa netizen ikut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Semua orang punya masa lalu," tulis seorang netizen.
"Berikan bang Ipul waktu buat memperbaiki diri," sambung netizen lain.
"Sukses terus Bang Haji," tutur netizen lainnya.
Berita Terkait
-
5 Sosok Berjasa yang Menolong Lina Mukherjee Selama di Penjara, Ada Nama Dinar Candy Hingga Isa Zega
-
Viral Detik-detik Dewi Perssik Ditangkap Karena Narkoba, Sang Pedangdut Langsung Klarifikasi
-
Reaksi Saipul Jamil Usai Dituduh Lakukan Pelecehan ke Sesama Jenis Saat Video Call Diungkap Pengacara
-
Saipul Jamil Ngadu ke Pengacara Usai Video Dugaan Pelecehan Seksual ke Laki-Laki Viral
-
5 Kontroversi Saipul Jamil, Terbaru Dituding Lecehkan Pria Saat Video Call
Tag
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
-
Hore! Harga Tiket Pesawat Domestik Turun 10% Sepanjang Libur Nataru
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
Terkini
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir
-
Edy-Hasan Keok di TPS Bobby Nasution, Ini Hasilnya
-
Hasil Pilgub Sumut 2024: Edy Rahmayadi Unggul di TPS Kediamannya
-
Tim SAR Brimob Polda Sumut Evakuasi Warga Terjebak Banjir di Medan
-
5 Warga Diduga Terlibat Politik Uang di Pilkada Banda Aceh 2024 Ditangkap