SuaraSumut.id - Polda Sumut kembali menetapkan satu orang menjadi tersangka perusakan dan pembakaran kafe di Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut). Total ada dua orang yang menjadi tersangka.
Kabid Humas Polda Sumut Kombes Hadi Wahyudi mengatakan, sebelumnya penyidik menetapkan B sebagai tersangka.
Dalam pemeriksaan mendalam, kata Hadi, penyidik menetapkan ZFD sebagai tersangka.
"Sudah ditetapkan tersangka dan dilakukan penahanan terhadap B dan ZFD," kata Hadi melansir Digtara.com--jaringan Suara.com, Jumat (3/6/2022).
Berdasarkan hasil pemeriksaan terhadap lima orang yang ditangkap, B dan ZFD diduga terlibat perusakan dan pembakaran kafe.
Hadi mengatakan, untuk tiga orang berinisial GS, ARA dan MGS yang sebelumnya ditangkap sudah dipulangkan.
"Untuk tiga orang lainnya sudah dipulangkan," ujarnya.
Hadi mengaku belum bisa menjelaskan terkait peran dari kedua tersangka. Pasalnya, penidik masih melakukan pengejaran terhadap terduga pelaku lainnya.
Sebelumnya, kafe yang berada di Kecamatan Kutalimbaru, Kabupaten Deli Serdang, dirusak dan dibakar pada Minggu 10 April 2022. Kafe yang diduga menjadi diskotek ini diserang dan dibakar puluhan massa.
Baca Juga: Musisi AB Ditangkap Karena Pakai Diazepam, Obat Apa Itu?
Berita Terkait
-
Tewaskan 10 Orang, Tersangka Penembakan Brutal di New York Mengaku Tak Bersalah
-
Penyelidikan Terus Dilakukan, Sopir Bus PO Ardiansyah Dibidik Jadi Tersangka Kasus Penyalahgunaan Narkoba
-
Dugaan Korupsi Honorarium Satpol PP Makassar, Kejati Sulsel Segera Umumkan Tersangka
-
Kejati DIY Amankan Dua Tersangka Pembobol Bank Bermodus Kredit Fiktif
-
Ditetapkan sebagai Tersangka Korupsi Impor Baja, Budi Hartono Linardi Ditahan di Rutan Salemba
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
4 Cara Memilih Outfit yang Tepat Sesuai Warna Kulit
-
18 Sekolah Terdampak Bencana di Aceh Belajar di Tenda
-
Telkomsel Pulihkan Jaringan di Desa Pulo Gelime Aceh
-
Pengusaha Nasi Kuning Setubuhi Pekerja Wanita, Diancam Tak Digaji dan Dipaksa Tetap Kerja 15 Tahun
-
3 Pilihan Motor Matic yang Siap Hadapi Banjir