SuaraSumut.id - Gitaris band Kahitna bernama Andrie Bayuaji ditangkap terkait kasus narkoba. Andrie ditangkap di kos-kosan di wilayah Cilandak, Jakarta Selatan.
Demikian dikatakan oleh Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Endra Zulpan, melansir Suara.com, Jumat (3/6/2022).
"Ia ditangkap kemarin malam, Kamis dini hari," katanya.
Endra mengatakan, petugas menyita obat penenang merek Valdimex Diazepam sebanyak 4,5 lembar atau sebanyak 45 butir.
"Petugas menyita barang bukti berupa obat penenang sebanyak 45 butir," ujarnya.
Andrie terakhir membuat unggahan di akun Instagramnya dua hari lalu, saat Kahitna menggelar konser di Holywings Indonesia, Kelapa Gading, Jakarta Utara.
"Holywings Indonesia Kelapa Gading sedikit hardcore. Saya minta maaf kepada semua petugas sekuriti, hahaha," tulisnya.
Sebelumnya, Satresnarkoba Polres Metro Jakarta Barat meringkus seorang musisi berinisial AB.
Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol Pasma Royce membenarkan jika pihaknya telah menangkap seorang musisi senior.
"Ia merupakan seorang musisi yang tergabung dalam grup band, diamankan terkait kasus penyalahgunaan narkotika," katanya.
Tag
Berita Terkait
-
Musisi AB Andrie Bayuadjie Pakai Diazepam Sejak 2017, Ini Sebab Obat Penenang Berisiko Ketergantungan
-
Gitaris Kahitna Andrie Bayuadjie Ditangkap Polisi, Diamankan Obat Penenang
-
Gitaris Kahitna Andrie Bayuadjie Akui Gunakan Obat Penenang Sejak Tahun 2017, Supaya Bisa Tidur
-
Ditangkap, Andrie Bayuadjie Gitaris Kahitna Pakai Obat Penenang Sejak 2017
-
Gitaris Kahitna Andrie Bayuadjie Ditangkap Polisi dengan Barang Bukti 45 Butir Obat Penenang di Cilandak
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Bupati Aceh Timur Copot Kepala BPBD Gegara Data Korban Banjir Lamban
-
Tips Perawatan Sepeda Lipat agar Awet dan Tetap Nyaman Digunakan
-
6 Rekomendasi Sepeda untuk Remaja: Nyaman dan Sesuai Kebutuhan Aktivitas
-
Polisi Curi Motor Polisi di Polresta Deli Serdang, Kini Ditangkap Polisi
-
7 Merek Mobil Bekas dengan Spare Part KW Paling Mudah Dicari