SuaraSumut.id - Anak buah kapal (ABK) KM Frikenra yang dilaporkan hilang kontak saat berlayar dari Langsa, Aceh ke Thailand ditemukan selamat di perairan Malaysia.
Kepala Basarnas Banda Aceh Budiono mengatakan, korban bernama Muhammad Yusuf (41). Korban ditemukan pada Selasa 31 Mei 2022 malam.
"Korban ditemukan di perairan Pukauy Penang, Malaysia oleh nelayan setempat. Korban lalu dibawa ke pangkalan ikan di kawasan Hutan Melintang Perak, Malaysia," katanya melansir Antara, Jumat (3/6/2022).
Kekinian semua anak buah kapal yang hilang kontak ditemukan selamat di perairan Langkawi dan Pulau Penang, Malaysia.
Lima anak buah kapal yang ditemukan selamat, yaitu Suratman (52), Khoiruddin (31), Junaidi (37), Muhammad Ihsan (27), dan Muhammad Yusuf (41). Mereka merupakan warga Medan, Sumatera Utara.
Sebelumnya, KM Frikenra dilaporkan hilang di perairan Selat Malaka, Kabupaten Aceh Timur. Kapal tersebut berangkat dari Langsa, Aceh, pada Jumat (27/5/2022) dan diperkirakan tiba di Pelabuhan Kantang, Thailand, Sabtu (28/5/2022).
Namun, hingga Minggu (29/5/2022) nakhoda kapal tidak melaporkan keberadaannya. Pemilik menghubungi awak kapal, tetapi tidak tersambung. Selanjutnya menghubungi Pelabuhan Kantang, namun informasinya kapal belum tiba.
Berita Terkait
-
Kapal Tenggelam Dihantam Ombak, 3 Nelayan Aceh Barat Selamat
-
Pencarian 16 Korban Kapal Tenggelam KM Ladang Pertiwi Dilanjutkan Hari Ini
-
BUMN PT PAL Dituntut Perusahaan Jerman Gara-gara Pesan 2 Kapal Tak Kunjung Selesai
-
Dua Perompak Kapal Beraksi di Perairan Belawan, Polisi Tangkap Pelaku
-
INSA Gandeng Perusahaan Belgia Sediakan Kapal Keruk di Indonesia
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati