SuaraSumut.id - Belasan kendaraan roda dua milik warga di Tapanuli Tengah (Tapteng), Sumatera Utara (Sumut), tiba-tiba mogok.
Mogoknya kendaraan itu diduga usia mengisi BBM di salah satu Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU). Penyebab mogoknya kendaraan warga diduga BBM bercampur dengan air.
Salah satu warga mengaku, mengisi BBM saat hendak menuju tempat kerja. Hanya berjarak 100 Meter dari SPBU, sepeda motornya mendadak mogok.
"Dengan kondisi mogok, kami dorong sepeda motor kami ke SPBU ini," katanya melansir Medanheadlines.com--jaringan Suara.com, Kamis (16/6/2022).
"Ramai tadi kami yang mengalami hal sama (mogok)," ujarnya.
Sementara itu, Monika yang mengaku sebagai pengawas SPBU membenarkan kejadian itu. Saat ini kendaraan yang mengalami mogok sudah ditangani oleh pihak SPBU.
"Tadi sudah dibuang minyak yang masuk ke tangki kereta pengendara itu," jelasnya.
Monika mengatakan, penyebab bercampurnya BBM jenis Pertalite dengan air belum dapat dia pastikan. Ada belasan kendaraan yang mogok dalam perbaikan oleh pihak SPBU.
"Minyak juga kita isi ulang ke kendaraan warga," tukasnya.
Tag
Berita Terkait
-
40 Juta Sepeda Motor Tidak Bayar Pajak, Pemerintah Siapkan Aturan Ketat
-
Naik ke Trotoar karena Macet, Pengendara Motor Ini Kena Getahnya
-
Bos Ford Motor Company: Pengisian Daya Masih Jadi Masalah Utama Mengadopsi Mobil Listrik
-
Tak Ada Sanksi, 4 Fakta Polisi Larang Pengendara Motor Pakai Sandal Jepit
-
Terekam Kamera Pengawas, Aksi Maling Bawa Kabur Sepeda Motor Scoopy di Area Kos-Kosan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana