SuaraSumut.id - Miftah Maulana Habiburrahman atau Gus Miftah yang pernah menanyakan apakah rendang punya agama terkait polemik rendang babi terus membuat heboh publik.
Padahal pendakwah terkenal anti mainstream yang tidak hanya berdakwah di masjid ini sudah menyampaikan klarifikasi dan menyatakan tidak ada maksud untuk menghina siapapun.
Gus Miftah juga menyampaikan permintaan maaf jika pernyataannya tersebut membuat tersinggung. Namun demikian, masih ada saja ada warganet yang panas dan tidak terima dengan pertanyaan Gus Miftah.
Hujatan pun terus mengalir terhadapnya lewat media sosial (Medsos). Parahnya lagi ada seorang warganet yang mengamuk dan sampai menantang Gus Miftah duel di atas ring layaknya pertarungan tinju artis yang saat sedang ngetrend.
Ajakan tarung ini disampaikan netizen lewat kolom komentar di akun Instagram. Gus Miftah lalu meng-capture komentar itu lalu mengunggahnya lewat akun Instagramnya @gusmiftah.
"Saya balik nanya semenjak kapan anda tau rendang itu produk halal yang di akui dunia, apakah anda udah lahir apakah belum Miftah?," kesal warganet tersebut.
Sangkin kesalnya warganet itu mengajukan tawaran untuk adu jotos di atas ring.
"Kalau anda merasa orang yang punya ilmu tingkat tinggi saya siap melayani Andi Miftah di ring tinju seperti artis-artis. Saya rela....demi syahadat saya, kita coba Miftah an@#!*," tantangnya.
Dalam unggahannya, Gus Miftah memberikan respons terkait dengan ajakan adu jotos tersebut. Apakah Gus Miftah melayani tantangan duel netizen tersebut?
Ternyata Gus Miftah menanggapi dengan santai saja sikap warganet yang mengamuk tersebut.
"Galak amat bang jaso, hehe. Tapi gpp (gak apa-apa) kok saya woles (santai)," tulis Gus Miftah.
Sontak saja unggahan Gus Miftah mengenai adanya warganet berang sampai mengajaknya adu jotos membuat riuh medsos.
"Bang jaso ngeri kali kau bang," tulis warganet.
Sementara itu, warganet lainnya mengaku sedih melihat ajakan duel tersebut.
"Sedih melihatnya, karena orang-orang macam begitu nama agama sampai d bawa-bawa dan tercemar. Beginikah cara agama mendamaikan umatnya," tulis warganet.
Berita Terkait
-
Gus Miftah Enggan Dipanggil Ustaz, Warganet Bersuara: Alhamdulillah Bukan Ustaz Saya
-
Ditanya Jika Ada Anjing Bernama 'Gus Miftah', Jawaban Gus Miftah di Luar Dugaan
-
Klarifikasi Soal Agama Rendang dan Minang, Gus Miftah Bandingkan Dengan Nasi Mandi
-
Ustaz Adi Hidayat Jawab Gus Miftah soal Sejak Kapan Rendang Punya Agama
-
Gus Miftah Tanya Sejak Kapan Rendang Punya Agama, Ustaz Adi Hidayat Beri Jawaban Soal Adat Minang
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
225 Destinasi Wisata di Aceh Rusak Akibat Bencana
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat