Kanit Reskrim Polsek Medan Area AKP Philip Purba ketika dikonfirmasi membenarkan kejadian itu. Saat ini pihaknya saat ini sedang melakukan penyelidikan apakah kasus yang diduga kecelakaan lalu lintas (Lakalantas), terkait dengan tindak pidana seperti pencurian dan lainnya atau tidak.
"Sudah diamankan di Polsek Medan Area, (diduga) Lakalantas," ujarnya singkat.
Sementara, aksi pengejaran mobil yang menghebohkan ini direkam warga lewat kamera ponsel. Begitu dibagikan di media sosial, sontak menghebohkan publik.
"Mantap banget warga Kota Medan, tetap kompak, tetap semangat jaga keamanan daerah kita ya, semangat all," tulis warganet.
Baca Juga: Promosikan Potensi Desa Wisata di Lombok NTB, Kemenparekraf Gandeng Mahasiswa
"Bagus kasih pelajaran," kata warganet.
Ada juga warganet yang menyayangkan kenapa pengendara mobil itu sampai dihajar massa hingga babak belur.
"Wah parah ni, main hakim sendiri, udah kayak pencuri dibuat mereka pengemudi nya, si paling benar itu yang mukulin sampe segitunya," kata warganet.
"Eh guoblok kalau abis nabrak ya langsung berhenti, ga bakal diapa-apain, saya juga pernah nabrak motor dari belakang. saya langsung berhenti nolongin dan tanggung jawab, beres semua dan damai, warga malah simpatik, lo kok malah belain yang salah," balas warganet lainnya.
Kontributor : M. Aribowo
Baca Juga: Tiba di Kupang, Laskar Rempah Pelajari Pelestarian Tenun dan Pentingnya Cendana
Berita Terkait
-
Ditanya Soal CASN Diundur, Jawaban Nyeleneh Gibran Bikin Geleng-Geleng, Publik: Rp 73 Triliun dapatnya Cuma Gini
-
Baim Wong Lulusan Mana? Dikritik usai Posting Video Anak Nangis Ketemu Paula Verhoeven
-
Wartawan Dibakar Hidup-hidup, Keluarga Korban Minta Terdakwa Dihukum Mati
-
Onty Iya Buka Suara, Klarifikasi Ucapan Arra Bocah Viral di TikTok yang Sering Mencarikannya Jodoh
-
Viral! Pantai di Iran Mendadak Berwarna Merah Darah Setelah Hujan, Apa yang Terjadi?
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Pak Bhabin Kunjungi Sumut, Edukasi Tertib Berlalu Lintas dengan Sentuhan Humor
-
Effendi Simbolon Dialog Terbuka dengan Mahasiswa hingga Dosen UHN
-
Pencuri Jemuran di Deli Serdang Tewas Dianiaya, 4 Orang Ditangkap
-
Beri Kuliah Umum di Hadapan Mahasiswa USU, Jerry Hermawan Lo Fokus Pengembangan SDA Indonesia
-
Terekam CCTV, Pasangan Kekasih di Batu Bara Ditangkap Gegara Buang Bayi Hasil Hubungan Gelap