SuaraSumut.id - Salah satu kafe di Medan, Sumatera Utara (Sumut), menggelar promo minuman gratis buat orang bernama 'Muhammad' dan 'Maria'.
Bedanya, kafe bernama Setara Space di Jalan Rela/Keruntung, Kecamatan Medan Tembung, ini memberikan minuman halal secara gratis berupa es tebu dan minuman non-kopi lainnnya.
Promo ini dibagikan kafe Setara Space lewat akun Instagram @setaraspace.id, Selasa (28/6/2022).
"Setaravers, kita mau ngajak kankawan yang namanya Muhammad dan Maria untuk menmaen ke @setaraspace.id. Nantik kita bakalan kasi minuman @estebusetara Gratiss!!!," tulis dalam unggahan.
Dalam unggahannya, Setara Space menyampaikan jika promo minuman spesial ini berlaku mulai 28 Juni hingga 1 Juli 2022.
Sontak unggahan ini mendapat perhatian dari warganet yang langsung membagikan kabar promo di akun Instagramnya.
"Keren bang, lanjutkan semoga berkah dunia akhirat," kata warganet.
Salah seorang barista kafe Setara Space bernama Dani saat ditemui SuaraSumut.id mengatakan, promo ini memang terinspirasi dari Holywings.
"Karena kemarin ada event Holywings itu, cuma ini kasih minuman gratis (halal)," katanya, Rabu (29/6/2022).
"Minuman gratis berupa es tebu, jadi semua minuman buat nama Muhammad sama Maria, minuman yang diberikan yang non-kopi," sambungnya.
Dengan adanya promo ini, kata Dani sejumlah orang yang bernama Muhammad dan Maria mulai berdatangan.
"Mulai tadi malam sudah ada beberapa orang yang datang," kata Dani.
Tag
Berita Terkait
-
Anies Baswedan Tutup 12 Gerai Holywings, Gembong PDI P Kasih Kritik Pedas: Setelah Viral Baru Bertindak
-
Dianggap Sudah Bikin Gaduh, Holywings Jogja Ikut Ditutup
-
Kasus Holywings Bukti Lemahnya Pengawasan, Wagub DKI Beralasan Jumlah Aparat Terbatas
-
Viral Ustaz Syam Pertanyakan Nasib Ribuan Karyawan Muslim Usai Izin Holywings Jakarta Dicabut
-
Massa Geruduk Holywings di Medan: Ini Praktik Bisnis Nir-Adab, Kami Minta Tutup Selamanya!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja