SuaraSumut.id - Berikut ini merupakan manfaat terong bagi kesehatan Anda. Terong ada dua macam, yaitu terong ungu dan terong hijau.
Biasanya keduanya dapat diolah menjadi masakan yang lezat. Salah satu manfaat terong adalah berpotensi untuk mengurangi risiko terjadinya penyakit jantung.
1. Mengurangi risiko penyakit jantung
Terong ungu mempunyai kandungan zat penting seperti alium, vitamin C, vitamin B6, fitonutrien, dan kandungan serat. Semua zat tersebut baik dalam melancarkan peredaran darah dan diklaim dapat membantu kesehatan jantung.
Baca Juga: Mendag Janjikan Harga Minyak Goreng Curah di Sulawesi Hingga Papua Lebih Murah
Sayuran ini juga mengandung anthocyanin yakni suatu komponen yang dapat menurunkan risiko kematian pada penderita penyakit jantung.
2. Dapat mengontrol kadar gula darah
Terong ungu juga dipercaya dapat membantu mengontrol gula darah karena kandungan serat di dalamnya. Seperti yang kita ketahui serat dapat menghambat pencernaan dan penyerapan gula di tubuh.
Penyerapan yang lebih lambat, biasanya membuat kadar gula darah di tubuh menjadi semakin stabil.
3. Dapat menurunkan berat badan
Baca Juga: PPID Kementerian PUPR Gelar Forum Edukasi Pentingnya Pelayanan Informasi Publik yang Berkualitas
Dengan mengonsumsi terong ungu maka hal ini dapat membantu menurunkan berat badan. Pasalnya, terong ungu mempunyai kalori rendah dan serat yang tinggi.
Berita Terkait
-
Rahasia Pro Player! 6 Tips Menipu Musuh dengan Gerakan Lincah di Free Fire (FF)
-
Rahasia Baju Tetap Bersih dan Awet: Tips Hilangkan Noda Tanpa Merusak Kain
-
Handphone Kamu Rusak Saat Main Game? Ini Penyebab yang Sering Diabaikan
-
Daftar 3 Suplemen Vitamin yang Bisa Ganggu Kesehatan Usus, Apa Saja?
-
'You Are What You Eat': Merayakan Hari Kesehatan Dunia dengan Pola Makan Seimbang
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Kurs Rupiah Selangkah Lagi Rp17.000 per Dolar AS, Donald Trump Biang Keroknya
-
Libur Lebaran Usai, Harga Emas Antam Merosot Rp23.000 Jadi Rp1.758.000/Gram
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
Terkini
-
Harga Tiket Pesawat Jakarta-Medan di Momen Arus Balik Lebaran 2025 Normal
-
8 Hektare Lahan Warga di Aceh Barat Terbakar Selama Ramadan 2025
-
Pria Bunuh Pacar dan Kubur Jasadnya di Kebun Sawit Labusel, Cemburu Korban Dijodohkan
-
Pukul Polisi saat Ditangkap, Maling Motor di Medan Diberi "Hadiah Lebaran"
-
Gunungsitoli Diterjang Banjir, Ratusan Jiwa Terdampak dan Puluhan Rumah Terendam