SuaraSumut.id - Wali Kota Medan Bobby Nasution melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke lokasi pembangunan Rumah Perlindungan Sosial di Kecamatan Medan Tuntungan, Sabtu (16/7/2022).
Saat tiba di lokasi, Bobby melihat satu per satu bangunan yang masih dalam proses pengerjaan itu. Satu per satu ruangan dimasuki guna mengecek kondisi ruangan, asbes maupun dinding.
Bobby menemukan ada beberapa fasilitas yang belum memadai, seperti dinding bangunan ada yang retak, ruangan yang tidak memiliki plafon maupun jendela yang tidak dapat tertutup rapat.
Bobby langsung meminta kepada kontraktor dan Dinas PKPPR Kota Medan untuk dapat memperbaiki temuannya itu.
Baca Juga: Tantangan Baru Bakal Dihadapi Calon Pemain Naturalisasi Indonesia, Shayne Pattynama di Liga Norwegia
"Tadi kita melihat masih banyak temuan di bangunan tahap pertama. Walaupun sudah selesai, tapi tadi berdasarkan hasil peninjauan yang dilakukan, bangunan tahap pertama masih belum layak digunakan," kata Bobby.
Ia menjelaskan, pembangunan ini dilakukan dua tahap. Untuk tahap pertama dimulai tahun 2021. Sedangkan untuk tahap kedua dimulai tahun 2022.
Untuk pembangunan tahap kedua, kata Bobby, sejauh ini proses kualitas bangunan cukup bagus dan baik. Bobby berharap pembangunan yang dilakukan selesai tepat waktu dengan tetap memperhatikan kualitas bangunan.
"Jadi pembangunan dengan menggunakan uang masyarakat yang dilakukan Pemkot Medan benar-benar memberikan manfaat bagi masyarakat," kata Bobby.
Baca Juga: Gempa Pangandaran Berkekuatan Magnitudo 4.9 Dirasakan Hingga Tasikmalaya, Warga: Terasa Cukup Besar
Berita Terkait
-
Geleng-Geleng Kepala, Tiket Medan-Batam Lebih Mahal dari Terbang ke Eropa: Nyaris Rp18 Juta
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
-
Tol di Sumatera, Kalimantan, dan Bali Dipadati Kendaraan! Ini Pemicunya
-
Mengenal Masjid Al Jabbar Karya Ridwan Kamil, Utang Pembangunannya Dibongkar Dedi Mulyadi
-
Puncak Kunjungan di Pantai Ancol Diprediksi Terjadi Akhir Pekan Ini
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Pria Bunuh Pacar dan Kubur Jasadnya di Kebun Sawit Labusel, Cemburu Korban Dijodohkan
-
Pukul Polisi saat Ditangkap, Maling Motor di Medan Diberi "Hadiah Lebaran"
-
Gunungsitoli Diterjang Banjir, Ratusan Jiwa Terdampak dan Puluhan Rumah Terendam
-
Polres Padang Lawas Tes Urine Dadakan di Arus Balik Lebaran 2025, Ini Tujuannya
-
Pemprov Sumut Target Peremajaan Sawit Rakyat 11.000 Hektare, Ini Alasannya