SuaraSumut.id - Kegiatan Women 20 (W20) di Parapat, Simalungun, Sumatera Utara (Sumut), diwarnai dengan aksi dari sejumlah aktivis perempuan, Rabu (20/7/2022).
Mereka yang tergabung dalam Greenpeace Indonesia menggelar aksi menolak penggundulan hutan di Sumatera Utara (Sumut), dengan membentangkan spanduk raksasa di tengah perairan Danau Toba.
Dilihat dari akun Instagram @greenpeaceid, terlihat sejumlah foto yang menampilkan aksi aktivis perempuan yang membentangkan spanduk raksasa berwarna kuning. Pesan yang disampaikan menolak penggundulan hutan.
"North Sumatera Women Against Deforestation," tulis isi dalam spanduk.
Dalam narasinya, Green Peace menyampaikan W20 yang mengedepankan isu kesetaraan dan diskriminasi gender, ekonomi inklusif, perempuan marjinal dan kesehatan mestinya berkaca pada situasi dan keadaan ruang hidup di Sumatera Utara.
"Kenyataannya, perempuan adat di Sumatera Utara dan hampir seluruh wilayah Indonesia jadi korban akibat ketimpangan struktural dan pembangunan eksploitatif agendanya oligarki," tulisnya.
PT Toba Pulp Lestari (TPL) dan PT Dairi Prima Mineral (DPM) adalah perusahaan yang sukses merenggut hak-hak perempuan pedesaan di Toba dan menghancurkan hutan kemenyan.
"Aksi aktivis perempuan desak W20 Lindungi Hak Perempuan Adat ini mesti didengar oleh partisipan W20, jadi jangan sampai nih W20 in sebatas ceremonial saja tetapi masalah yang merampas ruang hidup perempuan justru tak menemukan solusi dan tak terbenahi," katanya.
Baca Juga: Bukti Negara Hadir, Program TJSL PLN Sukses Perkuat Ekonomi Desa Wisata Tani Betet
Tag
Berita Terkait
-
Delegasi W20 Italia Linda Laura Sabbadini Dorong Perempuan Bersatu Lawan Diskriminasi
-
Di Depan Peserta W20 Summit, Aktivis Perempuan Tolak Deforestasi, Bentangkan Banner Raksasa di Danau Toba
-
Telkomsel Hadirkan Jaringan 5G di W20 Sumut
-
Polda Sumut Terjunkan 681 Personel Amankan W20 di Sumut
-
Ratusan Personel Gabungan Dikerahkan Amankan Event W20 di Sumut
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja