SuaraSumut.id - Celine Evangelista kembali menjadi perbincangan. Pasalnya, banyak yang terkesima dengan kecantikan parasnya.
Terlebih saat Celine menjalani pemotretan dengan pakaian muslimah dan hijab berwarna hitam. Dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @/fadi.iskandar, terlihat Celine menjalani sesi pemotretan.
Celine tampak anggun dan cantik saat mengenakan baju muslim serta jilbab. Dalam kolom caption Fadi Iskandar memanggil Celine dengan sapaan Ukhti.
"UKHTI @/celine_evangelista," tulis akun itu melansir Matamata.com, Kamis (21/7/2022).
Nitizen pun menuliskan beragam tanggapan atas video tersebut. Mereka merasa kagum dan terpesona melihat kecantikan paras Celine saat mengenakan pakaian muslimah dan berhijab.
"Asli semakin cantik dengan pakaian itu," komentar nitizen.
"Kalau pakai hijab cantik," sahut lainnya.
"Masya Allah cakep banget mom," komentar netizen lain.
"Yuk baca syahadat yuk, syantik beud," ujar salah satu netizen.
Baca Juga: Misteri Pembunuh Petugas Kebersihan DLH Palembang Terungkap, Polisi Sebut Motifnya Karena Ini
Di akun Instagram Shandy Purnamasari istri juragan 99, diunggah pula foto Celine Evangelista dengan baju muslim dan hijab.
Dirinya menuai pujian yang sama dari para netizen. Mereka menilai penampilan Celine bikin adem saat dilihat.
Berita Terkait
-
Celine Evangelista Kembali Tampil Berhijab, Parasnya Bikin Adem: Yuk Baca Syahadat Yuk
-
Celine Evangelista Pamer Pakai Hijab, Pujian Marshel Widianto Bikin Klepek-klepek
-
Sesumbar Ingin Sehidup dan Semati Bersama Marshel Widianto, Celine Evangelista Dianggap Gimik Oleh Warganet: Demi Cuan
-
Kemesraan Komika Marshel Widianto dengan Celine Evangelista
-
Berawal dari Gimik, Marshel Widianto Nyaman Sungguhan dengan Celine Evangelista
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh