SuaraSumut.id - Gubernur Sumut Edy Rahmayadi mengatakan, seluruh masyarakat mesti bersama-sama dengan pemerintah memajukan negara.
Edy sangat optimis hal tersebut bisa diwujudkan. Pasalnya, Indonesia khususnya Sumut memiliki kekayaan yang luar biasa. Oleh sebab itu, kata Edy, potensi kekayaan tersebut harus dimanfaatkan dan diberdayakan.
Demikian dikatakan Edy Rahmayadi saat membuka seminar nasional, melansir Medanheadlines.com--jaringan Suara.com, Sabtu (23/7/2022).
"Republik ini kita punya, bukan kami punya apalagi saya punya, kita yang bertanggungjawab memajukannya," kata Edy.
Edy mengatakan, Muhammadiyah berkontribusi besar dalam perjuangan kemerdekaan Republik Indonesia.
"Para pendahulu kita, para pendiri Muhammadiyah telah berperan memperjuangkan republik ini. Sekarang tinggal kita bagaimana memajukan negara ini di era kemerdekaan yang telah diperjuangkan dahulu," kata Edy.
Sekretaris Umum PP Muhammadiyah Abdul Mu’ti mengatakan, peran untuk memajukan negara tidak hanya dimiliki oleh orang-orang yang bergelut di dunia politik saja. Masyarakat bisa berperan lewat jalur-jalur aspirasi yang ada.
"Politik tidak terbatas pada peran parpol, ada juga peran dari luar politik, yakni lewat jalur-jalur aspirasi yang memang tujuannya untuk memajukan negara ini," katanya.
Baca Juga: Debut Shayne Pattynama di Conference League Dapat Pujian, Punya Statistik Cemerlang
Berita Terkait
-
Jelang Kick-off Liga 2, Trio Tim Sumut Bersaing Uji Kemampuan di Edy Rahmayadi Cup
-
Ditanya Maju Lagi di Pilgub Sumut 2024, Edy Rahmayadi Jawab Begini
-
Lantik 11 Pejabat Eselon II, Edy Rahmayadi: Jangan Bikin Malu Sumut
-
Ditanya Mau Nyagub Lagi di 2024, Gubsu Edy Rahmayadi: Istikharah Dulu Saya
-
Edy Rahmayadi Akui Konflik Lahan Terbesar di Indonesia Ada di Sumut
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan