SuaraSumut.id - Gedung Batari School di Jalan Padang Golf, Komplek CBD Polonia, Medan Polonia, terbakar pada Minggu (31/7/2022).
Api membakar sejumlah ruang kelas yang berada di lantai dua dan juga kanopi. Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran tersebut.
Warga yang melihat menghubungi petugas pemadam kebakaran. Sebanyak tiga unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan ke lokasi untuk memadamkan api.
"Ada tiga unit mobil pemadam kebakaran yang dikerahkan," kata Kadis Pencegahan dan Pemadam Kebakaran Kota Medan Albion Sidauruk, melansir Deli.Suara.com.
Sekitar 30 menit kemudian, amuk si jago merah akhirnya bisa diredakan.
"Tidak ada korban jiwa maupun luka-luka dalam peristiwa kebakaran ini," ujarnya.
Manajer Pusdalops BPBD Medan Ronald F Sihotang menambahkan, presentase kebakaran mencapai 50 persen.
Dugaan sementara kebakaran karena hubungan arus pendek listrik.
"Penyebab kebakaran korsleting listrik," katanya.
Berita Terkait
-
Kebakaran Gedung Batari School di Medan Polonia, Ternyata Ini Penyebabnya
-
Garfa NU Lampung Tinjau Ponpes Al Falah Mesuji yang Tertimpa Musibah Kebakaran
-
Polisi Selidiki Penyebab Kebakaran di Hotel Oceano Jambuluwuk Gili Trawangan
-
Kebakaran Hanguskan 59 Kamar Hotel Oceano Jambuluwuk Gili Trawangan Diselidiki
-
Penyebab Kebakaran di Pabrik Pakaian Dalam Tegal Alur Jakbar Belum Teridentifikasi, Polis: Masih Panas
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana