SuaraSumut.id - PT Sawit Sukses Sejati di Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Sumatera Utara (Sumut), rutin menjalankan program CSR setiap tahunnya. Hal tersebut sebagai bentuk tanggung jawab sosial dalam mensejahteraan masyarakat sekitar.
"Program CSR merupakan bukti kepedulian perusahaan kepada masyarakat," kata Mephan Supriadi, Regional Controller PT Sawit Sukses Sejati, Sabtu (6/8/2022).
Baru-baru ini, pihaknya berkolaborasi dengan KP USU telah menjalankan tanggungjawab sosial perusahaan di momen hari besar keagamaan.
"Pada Idul Adha kita menyembelih 9 ekor hewan kurban dan daging kurban disalurkan ke tujuh desa yakni Desa Manuncang, Desa Ranto Panjang, Desa Singkuang I, Desa Singkuang II, Desa Suka Makmur, Desa Tabuyung dan Desa Trans Tabuyung," ujarnya.
Baca Juga: Komnas HAM Akui Kasus Kematian Brigadir J Makin Jelas Usai Terima Laporan Percakapan 10 HP
Pihaknya berharap melalui program CRS ini terbangun silaturahmi dan semakin mempererat kebersamaan.
"Ke depan program-program tanggungjawab sosial perusahaan akan semakin ditingkatkan, sehingga kontribusi perusahaan dapat dirasakan masyarakat," katanya.
Berita Terkait
-
Perusahaan Indonesia Pimpin Inovasi Keberlanjutan untuk Masa Depan Lebih Hijau
-
Ketahui Pentingnya Pencegahan DBD di Tempat Kerja untuk Menjaga Kesehatan Karyawan dan Keberlanjutan Perusahaan
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Investasi Tambang Berujung Sengketa: Ketika Perusahaan Multinasional Gugat Negara
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
Terkini
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024