SuaraSumut.id - Kasus dugaan korupsi dana Covid-19 tahun 2020 memasuki babak baru. Ada dua orang yang ditetapkan tersangka.
Adalah Mantan Kadis Kesehatan Padangsidimpuan Sopian Sobri Lubis dan mantan Bendahara Purnama Hasibuan.
Keduanya akan disidang pada Senin 15 Agustus 2022. Demikian dikatakan oleh Kasi Pidsus Kejari Padangsidimpuan, Yus Iman Harefa melansir Digtara.com--jaringan Suara.com, Rabu (10/8/2022).
Penetapan jadwal tersebut setelah pihaknya menerima laporan dari Pengadilan Tipikor Medan.
"Senin ini mereka akan sidang perdana," katanya.
Diketahui, Kadis Kesehatan Padangsidimpuan Sopian Sobri Lubis ditahan pada Selasa (19/7/2022).
Ia diduga melakukan korupsi dana bantuan Covid-19. Mantan Bendahara Dinas Kesehatan Kota P.Sidempuan Purnama Hasibuan juga ditahan.
Tag
Berita Terkait
-
Korupsi Dinas LH Pemkot Denpasar P-21, Tersangka WD Siap Disidang di Tipikor
-
Kejaksaan Agung Tuai Apresiasi dari KPK Terkait Penanganan Tindak Pidana Korupsi
-
Hakim Minta Hadirkan Gubernur Sumbar Mahyeldi di Sidang Korupsi KONI Padang
-
Buntut Kicauan Terdakwa, Hakim Perintah Jaksa Hadirkan Gubernur Mahyeldi di Sidang Korupsi KONI Padang
-
Korupsi Anggaran Covid-19, Eks Kades Kemirisewu Pandaan Divonis 3 Tahun Penjara
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
3 Motor Matic Keren untuk Anak Muda, Nyaman, dan Bertenaga
-
Harga Emas 2 Januari 2026 Kembali di Atas Rp 2,5 Juta per Gram
-
600 Hunian di Aceh Tamiang Rampung, Diserahkan ke Pemerintah Daerah 8 Januari 2026
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan