SuaraSumut.id - Sidang paripurna di Gedung DPRD Medan yang seharusnya dimulai pukul 10.00 WIB molor hingga pukul 11.36 WIB. Wakil Wali Kota Medan Aulia Rachman pun menegur anggota DPRD, Senin (29/8/2022).
Rapat paripurna ini beragendakan penyampaian nota pengantar kepala daerah terhadap rancangan peraturan daerah tentang inovasi.
"Rapat kita ini molor, hampir 2 jam OPD menunggu. Saya ingatkan anggota DPRD Medan hal ini jangan sampai terulang lagi," kata Aulia melansir Digtara.com--jaringan Suara.com.
Aulia Rachman berharap hal tersebut tidak terulang kembali untuk ke depannya.
"Mudah-mudahan ini yang pertama dan terakhir. Agar menjadi perhatian kita semua," katanya.
Pembacaan nota pengantar dilanjutkan Aulia Rachman mewakili Wali Kota Medan Bobby Nasution. Di akhir rapat paripurna, salah satu anggota DPRD Medan Hendra DS menyampaikan interupsi.
"Pimpinan, terkait pernyataan wakil wali kota tadi menegur anggota dewan menjadi catatan kita," kata Hendra DS.
Hendra DS mengaku teguran yang disampaikan Aulia kurang etis. Apalagi lembaga legislatif bukan bawahan dari eksekutif.
"Kayaknya itu kurang etis dan supaya wakil wali kota diingatkan lagi. Perlu diketahui legislatif itu bukan bawahan eksekutif," kata Hendra.
Baca Juga: Mengintip Formasi Pakem Luis Milla, Saatnya Pembuktian Lawan PSM Makassar
Ketua DPRD Medan Hasyim SE mengatakan, ke depan teguran Aulia akan menjadi perhatian.
"Kita minta menjadi kolaborasi yang baik. Ini menjadi masukan bersama," katanya.
Berita Terkait
-
Ade Yasin Hadirkan Inspektur Kemendagri di Sidang Dugaan Suap Auditor BPK
-
Pledoi Terdakwa Muhammad Bagja Dalam Sidang Pengeroyokan Ade Armando: Cuma Tarik Kaus
-
Sidang Pengeroyokan Ade Armando, Satu Terdakwa Akui Memukul Lalu Balik Lindungi Korban
-
Detik-detik Polwan Menangis Mendengar Putusan Ferdy Sambo Dipecat, Suasana Sidang Haru Biru
-
Saksi Banjir Air Mata saat Sidang Etik, Ferdy Sambo Bergeming Tak Acuh
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati