SuaraSumut.id - Ratusan masyarakat di Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Sumatera Utara (Sumut), terkena penyakit gatal-gatal atau skabies. Penyakit tersebut menyerang masyarakat dalam kurun waktu sebulan terakhir.
Salah seorang warga bernama Nur Asyiah mengatakan, ia dan keluarganya telah berobat ke sejumlah praktek kesehatan, namun tak kunjung sembuh.
"Sudah berobat tapi kambuh lagi. Semoga dengan pengobatan dari Dinas Kesehatan Madina ini bisa memberikan kesembuhan secara total," katanya Selasa (30/8/2022).
Ia mengatakan, penyakitnya mirip penyakit cacar monyet. Gejala gatal terutama di sela jari tangan, perut, kaki dan selangkangan. Pemkab Madina telah mendirikan posko dan menggelar pengobatan gratis untuk mengatasi persoalan itu.
Bupati Madina HM Jafar Sukhairi Nasution mengatakan, penyakit yang menyerang warganya merupakan skabies.
"Skabies ini bukan penyakit yang ditakutkan. Tim medis sudah mendapatkan obat dari penyakit yang ditimbulkan oleh sejenis kutu dan bisa menular," katanya.
Ia menjelaskan, skabies merupakan penyakit gatal-gatal yang menyerang selah jari, perut selangkangan dan lainnya.
"Bisa di antisipasi dengan pola hidup bersih," katanya.
Kontributor : Budi warsito
Baca Juga: Susul Pentagon dan ASTRO, Chen EXO Bakal Manggung di Konser We All Are One K-POP
Tag
Berita Terkait
-
Dear Para Dermawan, Remaja Idap Penyakit Tumor di Palas Sumut Butuh Bantuan
-
Tak Banyak yang Tahu, Minum Teh Setiap Hari Turunkan Risiko Kematian dan Penyakit Kronis
-
Tak Cuma Sulit Tidur, Santap Makanan Manis Malam Hari Bisa Sebabkan Penyakit Jantung hingga Diabetes
-
Hati-Hati, Berikut 5 Penyakit Dari Kucing Yang Dapat Menular Ke Manusia
-
Apa Itu Penyakit Dermatitis Seboroik? Cek Kulit Kepala Anda untuk Tahu Gejalanya
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Bupati Aceh Timur Copot Kepala BPBD Gegara Data Korban Banjir Lamban
-
Tips Perawatan Sepeda Lipat agar Awet dan Tetap Nyaman Digunakan
-
6 Rekomendasi Sepeda untuk Remaja: Nyaman dan Sesuai Kebutuhan Aktivitas
-
Polisi Curi Motor Polisi di Polresta Deli Serdang, Kini Ditangkap Polisi
-
7 Merek Mobil Bekas dengan Spare Part KW Paling Mudah Dicari