SuaraSumut.id - Aktor Zack Lee mengaku masih mencintai mantan istrinya, Nafa Urbach. Mereka sendiri sudah bercerai selama 5 tahun.
Nafa Urbach telah menemani hidupnya selama kurang lebih 13 tahun, sekaligus ibu dari anaknya.
Dalam podcast Prost Club TV, Melaney Ricardo menanyakan bagaimana cara Zack Lee mengontrol perasaannya agar tidak nafsu saat bertemu Nafa Urbach.
Sebab, Zack Lee dan Nafa Urbach memang masih sering menghabiskan waktu bersama demi menemani anaknya, Mikhaa.
"Bukan kayak gitu sih, aku bukan orang yang kayak gitu. Ada beberapa kali karena ada Mikhaa bareng kita tidur di satu ranjang," kata Zack Lee, dikutip dari Suara.com, Jumat (23/9/2022).
Meski masih ada rasa sayang di hati, namun ia mengakui kerap merasa canggung ketika kaki saling bersentuhan tak sengaja.
"Sayang ada di hati memang iya, tapi kadang-kadang kaki suka nyentuh itu aja udah awkward," ujarnya.
Meski begitu, Zack Lee tak memungkiri kalau dirinya pernah bermimpi sedang berhubungan seks dengan Nafa Urbach.
"Tapi, ya gue pernah beberapa kali mimpi berhubungan seks dengan Nafa. Ada dua atau tiga kali gue mimpi having sex dengan Nafa," katanya.
Baca Juga: Zack Lee Tak Percaya Perceraian, Blak-blakan Buka Peluang Rujuk dengan Nafa Urbach
Berita Terkait
-
Zack Lee Sering Mimpi Basah dengan Nafa Urbach
-
5 Tahun Bercerai, Zack Lee Masih Sering Mimpi Berhubungan Seks dengan Nafa Urbach
-
5 Tahun Bercerai, Zack Lee Ngaku Masih Suka Mimpi Berhubungan Ranjang dengan Nafa Urbach
-
Zack Lee Akui Masih Mencintai Nafa Urbach: Kita Jadi Saling Jaga
-
Zack Lee Ungkap Detik-Detik Pernikahannya dengan Nafa Urbach Hancur: Kita Makin Jauh, Nggak Ada Seks Lagi!
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Telkomsel Perkuat Konektivitas Huntara Aceh Tamiang melalui Kolaborasi Telkom Group dan Danantara
-
Bupati Copot Lurah-Kades Sampaikan Terima Kasih ke Bakhtiar, Rahmansyah: Gubsu Harus Beri Peringatan
-
Ribuan ASN Pemerintah Aceh Dikerahkan Bersihkan Sekolah Pascabencana
-
Perdana di 2026, Polda Sumut Gagalkan Penyelundupan 5 Kg Sabu Antar Provinsi di Langkat
-
Bantuan ke Sikundo Aceh Barat Dikirim Pakai Helikopter Gegara Jalan Masih Terputus