SuaraSumut.id - Menjelang sidang gugatan cerai oleh istrinya, Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika, anggota DPR RI Dedi Mulyadi mengunggah pesan yang menyayat hati.
"Meski sakit beban pijakan, demi kamu aku akan tetap bertahan," kata Dedi melalui telepon seluler melansir Antara, Senin (26/9/2022).
Dedi Mulyadi mengunggah video lomba panjat pinang, yang disambung dengan video kebahagiaan Dedi Mulyadi bersama putri bungsunya Hyang Sukma Ayu.
Dalam video terlihat Dedi berada di bawah dalam lomba panjat pinang. Dedi diinjak-injak oleh peserta lomba panjat pinang lainnya sambil 'meringis' menahan beban dan sakit.
Lalu bersambung dengan rekaman video Dedi dengan si bungsu, menggambarkan sebuah kebahagiaan dalam kebersamaan antara bapak dan anak.
Dalam captionnya disebutkan "Bersama putri cantikku Hyang Sukma Ayu, hidup terasa ringan untuk tetap tegar bertahan".
"Meski sakit, aku akan bertahan," demikian kata Dedi Mulyadi.
Dalam sepekan terakhir, Dedi Mulyadi menggambarkan tentang kegalauan dirinya karena digugat cerai oleh sang istri.
Isu perceraian Dedi Mulyadi dengan istrinya beredar luas. Dalam website Pengadilan Agama Purwakarta tercantum salah satu perkara gugatan cerai bernomor register 1662/Pdt.G/2022/PA.Pwk, dengan penggugat atas nama Hj Anne Ratna Mustika dan tergugat atas nama H Dedi Mulyadi.
Gugatan Ambu Anne tercatat tanggal 19 September 2022 dan baru akan menjalani sidang perdana di Pengadilan Agama Purwakarta pada Rabu, 5 Oktober 2022.
Berita Terkait
-
Dedi Mulyadi Digugat Cerai, Viral Video Bupati Purwakarta Nyanyi Pergilah Kasih Kejarlah Selingkuhanmu
-
Curahan Hati Dedi Mulyadi yang Digugat Cerai Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika
-
Jelang Sidang Cerai dengan Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika, Dedi Mulyadi: Meski Sakit, Aku Akan Tetap Bertahan!
-
Jelang Sidang Gugatan Cerai, Dedi Mulyadi: Demi Kamu Aku akan Tetap Bertahan
-
Dedi Mulyadi Galau Karena Digugat Cerai Istri
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Panduan Membeli Mobil Hybrid Bekas: Hemat BBM Tanpa Salah Pilih
-
Jalur Aceh Timur-Gayo Lues via Lokop Segera Terhubung, Penanganan Darurat Masuki Tahap Akhir
-
Mobil Bekas Tabrak Murah tapi Berisiko? Ini Keuntungan dan Kerugian
-
Tips Merawat Mobil yang Jarang Dipakai Agar Tetap Prima dan Awet
-
Jangan Anggap Remeh! Ini Kelebihan Pelek Jari-jari Dibanding Pelek Alloy