SuaraSumut.id - Dua orang pelajar di Batam, berinisial RH (16) dan MD (16) ditangkap polisi. Keduanya ditangkap karena diduga mencuri ponsel temannya.
"Keduanya mengakui telah mengambil handphone temannya," kata Kapolsek Sei Beduk, AKP Betty Novia, melansir Antara, Sabtu (15/10/2022).
Awalnya petugas mendapat laporan dari salah satu teman sekelasnya yang kehilangan ponsel. Petugas lalu melakukan penyelidikan dan mengetahui bahwa keduanya yang melakukan pencurian.
"Mereka juga mengaku pernah mencuri telepon genggam milik tetangganya juga," ujar Betty.
Betty mengatakan, kedua pelajar itu nekat mencuri empat ponsel milik temannya karena iri.
"Katanya uang jajan mereka itu sedikit, terus mereka merasa iri dengan teman-temannya yang punya ponsel bagus, makanya mereka nekat mencuri," jelasnya.
Keduanya dipersangkakan dengan Pasal 363 Ayat (1) ke-4e jo Pasal 65 Ayat (1) KUHPidana jo UU RI No.11 Tahun 2012 tentang SPPA (Sistem Peradilan Pidana Anak).
"Ancaman hukuman penjara selama-lamanya tujuh tahun," katanya.
Baca Juga: Punya Hasrat Liar, Siskaeee Mengaku Pernah Jadi Korban Rudapaksa
Berita Terkait
-
Aksi Pencurian Barang Salah Satu Minimarket Didaerah Depok
-
Aksi Pencurian Sepeda di Salah Satu Masjid Banjarbaru, Kalsel
-
Aksi Pencurian Motor Tertangkap Kamera CCTV Di Kawasan Pasar Pucung
-
Aksi Pencurian Tas Sopir Truk Oleh Dua Pemuda Di Jalan Cengkreng Barat
-
Terlibat Aksi Pencurian Motor, 3 Oknum Polisi di Medan Ditahan di Sel Khusus
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Keluarga 3 Baris Rp50 Jutaan Paling Dicari, Terbaik Sepanjang Masa
- JK Kritik Keras Hilirisasi Nikel: Keuntungan Dibawa Keluar, Lingkungan Rusak!
- Nikmati Belanja Hemat F&B dan Home Living, Potongan Harga s/d Rp1,3 Juta Rayakan HUT ke-130 BRI
- 5 Sepatu Running Lokal Selevel Asics Original, Kualitas Juara Harga Aman di Dompet
- Nikmati Segarnya Re.juve Spesial HUT ke-130 BRI: Harga Istimewa Mulai Rp13 Ribu
Pilihan
-
Prabowo Perintahkan Tanam Sawit di Papua, Ini Penjelasan Bahlil
-
Peresmian Proyek RDMP Kilang Balikpapan Ditunda, Bahlil Beri Penjelasan
-
Resmi Melantai di Bursa, Saham Superbank Melambung Tinggi
-
Jadwal dan Link Streaming Nonton Rizky Ridho Bakal Raih Puskas Award 2025 Malam Ini
-
5 HP RAM 6 GB Paling Murah untuk Multitasking Lancar bagi Pengguna Umum
Terkini
-
Dirut hingga Jajaran Direksi Bank Mandiri Pastikan Langsung Bantuan di Sumatera
-
4 Warna Lipstik yang Terbukti Membuat Wajah Cerah Seketika
-
Pilihan Warna Lipstik yang Membuat Wanita Usia 40 Tahun Tampak Elegan dan Awet Muda
-
5 Lipstik Merah yang Bikin Gigi Tampak Lebih Putih Tanpa Perawatan Mahal
-
6 Tips Memilih Sepatu Gunung untuk Pemula