SuaraSumut.id - Kecelakaan terjadi di perlintasan rel kereta api di Kecamatan Batang Kuis, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut), Selasa (18/10/2022).
Seorang pria berinisial ASH (48) tewas tewas tertabrak kereta api yang melintas dari arah Medan menuju Bandara Kualanamu.
Kejadian ini bermula saat korban berdiri di perlintasan rel kereta api. Tak lama berselang, melintas kereta api dan menabrak korban.
Korban ditemukan terkapar dengan kondisi mengenaskan usai tertabrak kereta api. Warga sekitar yang melihat kejadian ini sontak mengerumuni lokasi kejadian.
Baca Juga: Bisnis Perumahan di Kabupaten Tangerang Makin Moncer, Capai Rp3 Triliun Pada Semester I 2022
Tubuh korban yang bersimbah darah ditutupi dengan daun pisang. Polisi yang mendapat laporan turun ke lokasi kejadian.
Kanit Lakalantas Polresta Deli Serdang Iptu Khairil Anwar ikonfirmasi SuaraSumut.id membenarkan adanya kejadian ini.
"Iya benar ada seorang pria tertabrak kereta api. Kejadian ini ditangani oleh Polsek Batang Kuis," katanya.
Dihubungi terpisah, Kapolsek Batang Kuis AKP Simon Pasaribu mengatakan pihaknya telah turun ke lokasi dan mengevakuasi korban ke rumah sakit.
"Dugaan sementara korban mengalami linglung dan stress, hingga berjalan di perlintasan rel dan terjadi kecelakaan ini," katanya.
Baca Juga: Keluarga Korban Tragedi Kanjuruhan Urungkan Niat Autopsi Gegara Terintimidasi
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Awas Rem Blong! 8 Langkah Mencegah Tragedi di Jalan
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
KAI Group Angkut 344.328.157 Penumpang KA PSO Hingga Oktober 2024
-
Tiga Kru tvOne yang Meninggal Akibat Kecelakaan di Tol Pemalang Terima Manfaat BPJS Ketenagakerjaan
-
KAI dan Bank BUMN Resmikan Naming Rights Stasiun Dukuh Atas
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Relawan Lentera Kasih Gelar Diskusi Quo Vadis Pembangunan Sumatera Utara
-
Bagaimana Membedakan AirPods Pro Palsu? Inilah 5 Cara yang Bisa Kamu Ketahui
-
Eksponen Cipayung Sumut Titipkan Gagasan Sumut Berkelanjutan untuk Pasangan Bobby-Surya
-
Pria di Medan Ditangkap Gegara Promosikan Judi Online
-
2 Tukang Ojek Tewas Dibedil KKB di Puncak Papua Tengah