SuaraSumut.id - Sebanyak 4,2 juta lebih warga Sumatera Utara (Sumut) telah menerima vaskin dosis ketiga atau penguat hingga 25 Desember 2022. Hal ini diungkap oleh Kadis Kesehatan Sumut Ismail Lubis.
"Sasaran vaksinasi untuk wilayah Sumut berjumlah 14,7 juta orang lebih," kata Ismail melansir Antara, Senin (26/12/2022).
Sedangkan jumlah warga yang telah mendapat suntikan vaksin dosis kedua sudah 9.867.828 orang dan dosis pertama telah menjangkau 11.194.778 orang.
Untuk vaksinasi dosis keempat yang saat ini masih diperuntukkan bagi tenaga kesehatan capaiannya sudah 49.533 orang.
Pihaknya terus mempercepat pemberian booster pertama dan kedua kepada masyarakat, serta kombinasi protokol kesehatan untuk memberikan perlindungan optimal.
Dirinya mengingatkan masyarakat untuk tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan 5M yakni memakai masker, mencuci tangan pakai sabun dan air mengalir, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, serta membatasi mobilisasi dan interaksi.
"Tetap patuhi protokol kesehatan Covid-19 meski sudah divaksin," katanya.
Berita Terkait
-
Jokowi Larang Penjual Rokok Ketengan, Netizen: Nanti Belinya Pakai KTP dan Surat Vaksin
-
Cek Syarat Naik Kereta Api, Terbaru Anak Belum Vaksin Dibolehkan Naik Kereta
-
Vaksin Covid-19 Booster Kedua Mulai Diberikan di DIY, Satgas Sebut Capaian di Kota Jogja Lebih Tinggi
-
Bio Farma Gandeng MSD Produksi Vaksin HPV di Indonesia
-
Aksi Brutal Penumpang KA Pangarango yang Merusak Loket Lantaran Belum Vaksin
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Hyundai Creta Alpha Resmi Meluncur, Segini Harganya
-
Viral Pria Bersenjata Tajam di Labuhanbatu Selatan Sandera Wanita Renta, Pelaku Ditangkap
-
Daftar Desa dan Dusun di Aceh yang Hilang Akibat Bencana
-
59.365 Meter Jaringan Irigasi di Kabupaten Aceh Timur Rusak Akibat Bencana
-
Kurikulum Darurat KBM Diterapkan di Aceh Timur Pascabencana