SuaraSumut.id - Satu unit mobil pikap bermuatan bahan bakar minyak (BBM) terbakar di Jalan Tol Medan-Binjai Km 3 Jalur B Desa Manunggal Kecamatan Labuhan Deli, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, Rabu (12/4/2023).
Peristiwa itu membuat sopir mobil bernama Ramadhan Syah (28) warga Jalan Tuba IV Medan Denai, tewas dengan luka bakar di sekujur tubuhnya.
Kanit Lantas Polsek Medan Labuhan AKP Hidayat Hasibuan menjelaskan, kejadian ini bermula saat mobil melintas dari arah Tol Binjai menuju arah Tol Tanjung Mulia.
"Sesampainya di lokasi kejadian mobil diduga mengalami pecah ban, lalu oleng dan lepas kendali. Kemudian banting setir ke kanan dan terbalik, lalu mobil terbakar," katanya saat dikonfirmasi SuaraSumut.id.
"Sopir mengalami luka bakar pada sekujur tubuh dan meninggal dunia di lokasi kejadian," jelasnya.
Sementara penumpangnya bernama Ramadhan Syam mengalami luka bakar pada lutut kaki kiri, luka bakar pada betis kaki kanan, luka bakar pada tangan kanan.
"Selanjutnya korban berobat ke RSU Pirngadi Medan," katanya.
Kontributor : M. Aribowo
Baca Juga: Hanno Behrens Pulang Kampung ke Jerman, Persija Jakarta Siapkan Penggantinya, Siapakah Dia?
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Kejadian Tragis Dialami Amanda Manopo, Kecelakaan di Tol Cipali hingga Mobil Terbakar?
-
CEK FAKTA: Amanda Manopo Kecelakaan di Tol Cipali Siang Ini, Mobil Terbakar?
-
Mobil Terbakar di Pintu Keluar Tol Rawa Buaya Cengkareng, 8 Petugas Damkar Dikerahkan
-
Breaking News! Satu Unit Mobil Terbakar di Jalan Gatot Subroto, Sebabkan Kemacetan
-
Kalau Sopir Tak Sigap, Mobil Terbakar Hampir Saja Bahayakan SPBU Muka Kuning
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana