SuaraSumut.id - Sebanyak 25.621 kendaraan tercatat melintas di Tol Tebing Tinggi, Sumatera Utara (Sumut) pada awal mudik Lebaran 2023.
"Rinciannnya untuk kendaraan mudik yang masuk melalui Tol Tebing Tinggi di awal masa mudik 12.750 dan keluar 12.871," kata Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol Hadi Wahyudi dalam keterangan tertulis, Sabtu (22/4/2022/4).
Sebelumnya, Kapolda Sumut Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak mengoperasikan fungsional ruas Tol Tebing Tinggi-Indrapura-Dolok Merawan-Sinaksak.
"Fungsional ruas jalan tol itu untuk mengantisipasi kemacetan arus lalu lintas selama mudik lebaran di Sumatera Utara," ujarnya.
Panca mengatakan untuk kendaraan sumbu tiga atau lebih dilarang melintas di jalur mudik. Hal ini sesuai surat keputusan bersama (SKB). Sedangkan kendaraan membawa sembako dan BBM diizinkan melintas selama mudik.
"Kepada personel agar berkoordinasi dengan Dishub menyiapkan kantong parkir untuk kendaraan sumbu tiga selama dilarang melintas," ungkapnya.
"Tempatkan personel untk membantu mengarahkan pemudik dan pengguna jalan lainnya. Begitu juga Tol Stabat-Kuala Bingai juga di fungsionalkan hari ini," sambungnya.
Berita Terkait
-
H-1 Lebaran, Arus Mudik yang Melintas di Cianjur Didominasi Kendaraan Roda Dua
-
Jokowi Imbau Masyarakat Hati-hati Saat Mudik dan Arus Balik Lebaran 2023
-
Bagi ASN yang Tidak Mudik, Pemprov DKI Telah Persiapkan Balai Kota untuk Lokasi Salat Id 1444 Hijriah
-
Pupuk Indonesia Hadirkan Posko Mudik BUMN di Gambir dan Pelabuhan Tanjung Perak
-
Kepadatan di Kalimalang Akibat Bazar, Bukan Karena Arus Mudik
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja