SuaraSumut.id - Periksa AKBP Reinhard, SEMMI Sumut Apresiasi Kapolda Irjen Agung Setya
PW SEMMI Sumatera Utara mengapresiasi langkah Kapolda Sumut, Irjen Agung Setya Imam Effendi, dalam penanganan dugaan tindak kekerasan yang dilakukan Kapolres Dairi AKBP Reinhard Habonaran Nainggolan.
Pelaksana Tugas Ketua PW SEMMI Sumut, Arifatullah Manik mengatakan, Irjen Agung Setya benar-benar tanpa pandang bulu dalam menegakkan keadilan.
"Kami apresiasi atas langkah konkrit dilakukan Kapolda Sumut memeriksa AKBP Reinhard. Ini langkah pasti untuk membangun Sumut Lebih Maju," katanya dalam keterangan tertulis, Jumat (1/9/2023).
Langkah tegas Irjen Agung Setya dengan memerintahkan Kabid Propam untuk periksa Rainhard Nainggolan merupakan hal bagus diperlukan untuk membangun positif dan kepercayaan terhadap kepolisian di Sumut.
"Kapolda cepat tanggap dengan perintahkan periksa AKBP Reinhard dibutuhkan untuk membangun kepercayaan serta citra positif polisi di Sumut. Salut dan bangga kita," ungkap Arif.
Pihaknya berharap dengan kepemimpinan Agung Setya di Polda Sumut ini mampu membawa arah baik dalam menegakkan keadilan serta menjaga keamanan dengan terciptanya kondisi yang tertib dan kondusif,.
"Ini juga merupakan bukti tegas Kapolda Sumut. Ke depan tidak boleh satupun oknum merusak nama baik kepolisian," katanya.
Baca Juga: Sempat Pede Koar-koar Gaji Pacar Pilotnya Rp200 Juta, Dewi Perssik Mendadak Ralat Omongan
Berita Terkait
-
Profil Kapolres Dairi AKBP Reinhard Nainggolan, Dicopot Usai Diduga Pukul Dua Anak Buah
-
Berakhir Dicopot, 5 Fakta Kapolres Dairi Diduga Pukuli Dua Anggota sampai Masuk RS
-
Penjelasan Kapolres Dairi soal Dugaan Pukul Anggota, Berawal Tak Jawab Panggilan HT dan Diberi Tindakan Disiplin
-
BREAKING NEWS! Polda Sumut Gerebek Pabrik Oli Palsu di Deli Serdang
-
Dua Anggota Polisi Dianiaya hingga Masuk Rumah Sakit, Kapolda Sumut Perintahkan Kabid Propam Periksa Kapolres Dairi
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana