Scroll untuk membaca artikel
Suhardiman
Rabu, 27 September 2023 | 14:30 WIB
Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman bersama Wali Kota Medan Bobby Nasution menghadiri pembukaan pembersihan Sungai Deli. [Suara.com/M.Aribowo]

Dudung menyambut baik pembersihan Sungai Deli ini dengan mengerahkan 1000 personel untuk membantu pembersihan.

"Berberapa kegiatan yang akan menjadi target 34,5 km yang melintas kota Medan ini nanti akan dibersihkan baik dari TNI Polri maupun unsur-unsur lainnya," jelasnya.

"63 hari target dan ini bisa dilakukan secara maksimal dan nanti masyarakat Sumut khususnya Medan bisa memanfaatkan kegiatan ini, dan dampaknya nanti sangat bermanfaat bagi masyarakat kita semua," katanya.

Kontributor : M. Aribowo

Baca Juga: Plot Twist! Farida Nurhan Dipolisikan, Bang Madun dan Codeblu Malah Ngonten Bareng

Load More