SuaraSumut.id - Ada sejumlah cafe di Binjai yang layak Anda kunjungi saat ingin nongkrong dan bercengkrama bersama teman-teman. Cafe-cafe ini juga menyajikan spot yang menarik untuk berfoto ria karena lokasinya yang Instagramable.
Di Binjai, ada sejumlah Cafe yang menjadi tempat yang tepat untuk banyak kegiatan. Anda bisa mengerjakan tugas, merampungkan pekerjaan, hingga sekedar nongkrong-nongkrong santai bersama teman-teman.
Meskipun terkenal sebagai penghasil buah rambutan, Kota Binjai memiliki berbagai cafe yang memiliki suasana menarik dan asyik. Menu yang ditawarkan juga ramah di kantong karena harganya terjangkau.
Berikut Cafe terdekat di Binjai yang direkomendasikan untuk nongkrong bareng teman-teman.
1. Taman Selfie
Salah satu cafe yang menjadi destinasi favorit para wisatawan di Binjai ialah Taman Selfie. Cafe ini lokasinya berada di Jalan MT Haryono No. 2, Kebun Lada, Kota Binjai, Sumatera Utara.
Taman Selfie memang mengusung yang mengusung konsep unik. Mereka menawarkan berbagai hidangan yang beragam serta ada banyak spot foto yang menarik untuk pelanggan.
2. Veteran Coffee
Berikutnya, ada Veteran Coffee yang juga menjadi cafe layak dikunjungi di Binjai. Salah satu yang menarik dari cafe ini ialah didirikan oleh Bobby Nasution, menantu Presiden Joko Widodo.
Baca Juga: Rasa Koffie, Cafe Kekinian dengan Robot Pelayan yang Mengagumkan di Jakarta
Cafe yang terletak di Jl. Veteran, Tangsi, Kec. Binjai Kota, Kota Binjai, ini menyajikan desain interior yang indah dengan nuansa coklat. Bangunannya juga dibagi menjadi dua ruangan, untuk smoking dan non-smoking.
3. Coffee Day Cafe
Salah satu lokasi cafe yang bisa menjadi lokasi nongkrong sekaligus menikmati makanan-makanan berat ialah Coffe Day Cafe. Ada banyak menu yang bisa Anda pilih di cafe tersebut.
Cafe ini menyediakan berbagai menu makanan, mulai dari Tomyam Thailand, Burger Rica, hingga Oseng Kangkung rasa modern. Berbagai jenis kopi yang ditawarkan juga menarik untuk dicoba.
4. Cafe Jumpa Tengah
Cafe selanjutnya yang bisa menjadi lokasi nongkrong Anda bersama teman-teman ialah Cafe Jumpa Tengah. Lokasinya berada di Jl. Soekarno Hatta, Tunggurono, Kec. Binjai Tim., Kota Binjai, Sumatera Utara.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati
-
100 Keluarga Terdampak Banjir Pidie Jaya Diusulkan Tempati Hunian Sementara
-
Warga Sumatera Harus Tahu! Ini 5 Langkah Membersihkan Lumpur di Rumah Pascabanjir
-
Panduan Lengkap Daftar Akun SNPMB 2026 dan Ketentuan Terbaru untuk Gap Year