SuaraSumut.id - Bakhtiar Ahmad Sibarani mendatangi Kantor Gerindra Kota Medan pada Selasa 21 Mei 2024. Kedatangannya untuk mendaftar menjadi bakal calon Wali Kota Medan.
Pendaftaran Bakhtiar Sibarani diterima langsung oleh Ketua Tim Penjaringan Pilkada DPD Gerindra Sumut, Sugiat Santoso.
"Pertama sudah barang tentu melihatnya ibadah," kata Bakhtiar.
Bakhtiar mengaku tidak terpikir untuk maju setelah selesai menjadi Bupati Tapanuli Tengah. Namun karena adanya pertimbangan dari NasDem, ia ditugaskan mendaftar ke Gerindra.
"Saya ini hanya pemain, pelatih dan yang punya klub di Jakarta. Saya terpikir pun tidak maju Wali Kota Medan. Namun mungkin ada pertimbangan dari partai (NasDem) pusta, saya ditugaskan mendaftar ke Partai Gerindra," ujarnya.
"Sudah berapa hari saya pikirkan, sudah hampir dua minggu, namun tadi pagi kembali diingatkan hari ini mendaftar ke Partai Gerindra. Ke Partai NasDem saja saya belum daftar," sambungnya.
Sementara itu, Partai Gerindra Sumut menyebut pihaknya berpeluang mengusung Bakhtiar Sibarani maju di Pilkada Medan 2024.
"Kita diinstruksikan DPP untuk mengawal dan membereskan pendaftaran saudara kami Bang Bakhtiar Ahmad Sibarani sebagai calon wali Kota Medan dari koalisi Partai NasDem dan Partai Gerindra. Persoalan partai lain yang akan mendukung prosesnya lebih lanjut," kata Sugiat Santoso.
Tag
Berita Terkait
-
156 Siswa Terpapar Narkotika, Gerindra Desak Pemprov DKI Perketat Penjualan Obat Keras
-
Gerindra Dukung Pilkada Balik ke DPRD: Anggaran Rp37 Triliun Lebih Baik Buat Kesejahteraan Rakyat!
-
6 Fakta Wali Kota Medan Kembalikan 30 Ton Beras Bantuan UEA, Nomor 6 Jadi Alasan Utama
-
Dasco Jelaskan Nasib Jabatan Bupati Mirwan MS Secara Ketatanegaraan Demokratis
-
Dasco soal Bupati Aceh Selatan: Kami Usulkan Diberhentikan Sementara, Pecat Selamanya Ranah DPRD
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja