SuaraSumut.id - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno salah satu arena Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 di Kabupaten Karo merupakan bagian dari sport tourism.
"Saya ikut merangkai kegiatan ini agar dua cabang olahraga (catur dan sepeda gunung) yang hadir di Kabupaten Karo dapat dikemas sebagai sport tourism," ujar Sandiaga, Jumat (5/7/2024).
Menurutnya, dengan adanya ajang nasional ini, tentunya menjadi momentum sebagai meningkatkan perekonomian masyarakat di Kabupaten Karo.
Konsep ini dibuat karena wilayah ini memiliki alam yang indah dengan memiliki pegunungan, sungai, pemandian air panas, budayanya.
Selain alam yang indah, menurut Sandiaga, Karo juga sangat terkenal dengan buah-buah yang berkualitas bagus seperti jeruk, salak, buah naga, alpukat dan lainnya.
"Selain peningkatan prestasi, juga ajang ini akan ada berdampak bagi masyarakat," ujar Sandiaga.
Sebelumnya, Menparekraf Sandiaga meminta Pemerintah Provinsi Aceh dan Sumatera Utara memanfaatkan pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024 untuk meningkatkan aktivitas pariwisata dan bisnis usaha mikro kecil dan menengah (UMKM).
Pria berusia 54 tahun itu melanjutkan, untuk pariwisata, pihaknya menargetkan adanya peningkatan 25 persen kedatangan wisatawan ke objek-objek wisata andalan Sumut dan Aceh.
Terkait pariwisata saat PON 2024, Menparekraf Sandiaga Uno memang mendapatkan tugas khusus dari Presiden Joko Widodo.
Presiden memberikan instruksi tersebut demi menggeliatkan ekonomi masyarakat dan mengembangkan peluang usaha serta menciptakan lapangan kerja bagi warga setempat. (antara)
Berita Terkait
-
Indonesia Serius Garap Pariwisata Hijau, Kunci di Kualitas SDM
-
Wonderful Indonesia 2025: Branding Global, Investasi Lokal, dan Wisata Berkelanjutan
-
Canva Gandeng Kemenparekraf : Gebrakan Baru Dongkrak Ekonomi Kreatif Indonesia!
-
Mayat Tanpa Kepala Ditemukan di Karo, Kondisinya Membusuk
-
Pembunuhan Wartawan Karo: KPAI Desak Panglima TNI Bertindak, Korban Anak Belum Dapat Keadilan!
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Telkomsel Perkuat Konektivitas Huntara Aceh Tamiang melalui Kolaborasi Telkom Group dan Danantara
-
Bupati Copot Lurah-Kades Sampaikan Terima Kasih ke Bakhtiar, Rahmansyah: Gubsu Harus Beri Peringatan
-
Ribuan ASN Pemerintah Aceh Dikerahkan Bersihkan Sekolah Pascabencana
-
Perdana di 2026, Polda Sumut Gagalkan Penyelundupan 5 Kg Sabu Antar Provinsi di Langkat
-
Bantuan ke Sikundo Aceh Barat Dikirim Pakai Helikopter Gegara Jalan Masih Terputus