SuaraSumut.id - Banjir bandang menerjang Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel), Sumatera Utara (Sumut), pada Rabu 18 Desember 2024 sore. 10 orang terluka akibat bencana alam ini.
"Kejadian ini menyebabkan 10 orang warga luka ringan," kata Abdul Muhari, Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Kamis (19/12/2024).
Abdul mengatakan banjir bandang dipicu oleh intensitas hujan yang cukup tinggi. Hal ini menyebabkan dua kecamatan, yaitu Kecamatan Batang Angkola dan Kecamatan Tano Tombangan terdampak.
Tercatat 495 kepala keluarga terdampak akibat kejadian. Selain itu, 250 kepala keluarga mengungsi di tiga titik pengungsian yang berada di Posyandu Somaninggir, Gereja GPA Kota Tua dan Istana Hasadaon Kota.
"Masih terus dilakukan pembersihan oleh petugas gabungan dibantu masyarakat dan perangkat desa," ujarnya.
BPBD Kabupaten Tapanuli Selatan melakukan upaya pertolongan dan berkoordinasi dengan kecamatan serta perangkat desa terdampak untuk mengantisipasi dampak lanjutan.
"Kondisi mutakhir dilaporkan bahwa jaringan listrik di wilayah terdampak putus dan kondisi air berangsur angsur sudah mulai surut," cetusnya.
BNPB mengimbau kepada pemerintah daerah dan masyarakat selalu waspada akan potensi risiko bencana banjir susulan. Mengingat kondisi cuaca di area terdampak yang masih terus diguyur hujan dg intensitas sedang hingga tinggi.
Berita Terkait
-
Terjun Langsung, Hana Hanifah Bantu Korban Banjir Bandang di Sukabumi
-
Rabu Malam, Sejumlah Wilayah di Jakarta Utara Masih Terendam Banjir Rob
-
Berburu Mobil Bekas? Awas Jebakan Batman Korban Banjir
-
Teguh Beberkan Penyebab Banjir Rob di Jakut Masih Terjadi Sampai Kepung JIS
-
808 Bencana Hidrometeorologi Landa Jakarta Sepanjang 2024, Banjir Sampai Ratusan Kali
Terpopuler
- Gus Miftah Malu Lihat Ceramah Ustaz Maulana di TV: Gak Pantas Dakwah Pecicilan!
- Akhirnya Menang Lawan Timnas Indonesia, Kiper Vietnam: Bukan Skuad Terkuat, Fisik Mereka...
- Shin Tae-yong: Elkan Baggott Bisa Jadi Tumpuan Pertahanan Kami
- Gibran Diteriaki Fufufafa saat Datangi Lokasi Kebakaran, Auto Kena Tegur Aparat
- Staf Gibran Gusur Jemaah Lain di Masjid Demi Wapres Salat di Saf Depan, Buya Yahya: Haram!
Pilihan
-
Stok Beras di Kaltim Mencukupi, Inflasi Tetap Stabil di Akhir 2024
-
Kabar Buruk! Moussa Sidibe Cedera Serius, Absen hingga Akhir Putaran Pertama
-
Tak Hanya Netflix, Sabun Hingga Onderdil Motor Juga Kena Dampak Pajak 12 Persen
-
Menteri Dikdasmen Sebut Anak Sekolah Sejak PAUD Lebih Cerdas, Maka...
-
Harga Emas Antam Turun Tinggi Jadi Rp1.505.000/Gram Hari Ini
Terkini
-
Amankan Nataru, Polda Sumut Gelar Operasi Lilin 2024, Ribuan Personel Dilibatkan
-
Bobby Nasution Bareng Istri Kahiyang Ayu Uji Coba Makan Bergizi Gratis-Lauknya Ikan Danau Toba
-
Kasus Polisi Ancam Tembak Karyawati Toko Berakhir Damai
-
Polisi Buru 3 Pria yang Dibayar Suami di Madina Bikin Video Porno Bareng Istri
-
2 Tersangka Korupsi BLU UIN Sumut Ditahan