SuaraSumut.id - Membeli kendaraan pribadi, baik motor maupun mobil, kini tidak harus dilakukan secara tunai. Bagi kamu yang masih mengumpulkan dana namun ingin segera memiliki kendaraan, program cicilan kendaraan bisa menjadi solusi yang sangat membantu.
Salah satu lembaga yang menawarkan layanan cicil kendaraan berbasis syariah adalah Pegadaian. Melansir dari situs Sahabat Pegadaian, cicil kendaraan adalah pemberian pinjaman dengan prinsip syariah kepada pengusaha mikro/kecil, karyawan serta profesional dan pensiunan guna pembelian kendaraan bermotor dalam kondisi baru maupun bekas.
Lantas apa saja syarat hingga jenis kendaraan yang bisa dicicil? Berikut penjelasannya.
Agar pengajuan cicilan kendaraan kamu bisa segera diproses, berikut ini persyaratan umum yang perlu disiapkan:
- Melampirkan KTP Suami/Istri
- Melampirkan Kartu Keluarga (KK)
- Fotokopi Pajak Bumi Bangunan (PBB) khusus untuk pengusaha mikro/UMKM
- Surat Keterangan Usaha (SKU) khusus untuk pemilik usaha
- SK Pengangkatan, rekomendasi atasan langsung (khusus karyawan)
- Pas foto 3X4 suami istri
- NPWP untuk pinjaman di atas Rp50 juta
- Slip gaji dua bulan terakhir (khusus karyawan)
- Foto tempat kerja dan tempat tinggal
Alur Pengajuan
- Nasabah mengajukan pembiayaan cicil kendaraan
- Analis melakukan verifikasi dokumen, domisili dan tempat kerja
- Pejabat berwenang memberikan persetujuan
- Pencairan pinjaman di outlet Pegadaian
- Kendaraan diserahkan dan bisa langsung digunakan nasabah
- Nasabah mengangsur tiap bulan
Ketentuan cicil kendaraan syariah fitur reguler
- Berlaku untuk pembiayaan kendaraan bermotor roda 2 dan roda 4
- Berlaku untuk kendaraan dengan kondisi baru maupun bekas
- Uang muka untuk sepeda motor mulai dari 10 persen
- Uang muka untuk mobil mulai dari 20 persen
- Besar pinjaman Rp 3 juta sampai dengan Rp 500 juta
Baca Juga:
Yuk, Ajak Anak Liburan Berkesan Sebelum Tahun Ajaran Baru: Pegadaian Siap Berikan Dukungan Penuh!
Program Loyalitas Badai Emas Pegadaian 2025: Dapat Emas 1 Kg dan Paket Haji dari Transaksi Digital
Harga Emas Anjlok! Update Terbaru Antam, UBS, dan Galeri24 di Pegadaian
Biaya Layanan
Sepeda Motor
- Jangka waktu: 12, 18, 24, dan 36 bulan
- Tarif Mu'nah Akad (Besar tarif disesuaikan dengan kesepakatan yang tertuang dalam PKS): Rp 100 ribu
- Tarif Mu'nah pemeliharaan: 0.90 persen-0,51 persen. Diputus sesuai dengan Kredit Pemilikan Properti (KPP)
- Tarif Mu'nah pemeliharaan: 0,50 persen-0,41 persen Adanya angsuran dibayar di muka
- Tarif Mu’nah Pemeliharaan 0,40 persen-0,32 persen
Mobil
- Jangka waktu: 12,18,24, 36,48, dan 60 bulan
- Tarif Mu'nah Akad (Besar tarif disesuaikan dengan kesepakatan yang tertuang dalam PKS): Rp 200 ribu
- Tarif Mu'nah pemeliharaan: 0,09 persen-0,51 persen. Diputus sesuai dengan Kredit Pemilikan Properti (KPP)
- Tarif Mu'nah pemeliharaan: 0,50 persen-0,41 persen Adanya angsuran dibayar di muka
- Mendapat rekomendasi kepala Unit Usaha Syariah
Baca Juga:
Pegadaian Medan Sembelih 54 Ekor Hewan Kurban
Berita Terkait
-
Emas Pegadaian Tidak Banyak Fluktuasi, Harga Stabil 2 Jutaan Hari Ini
-
Harga Emas Akhir Pekan Stabil, Pegadaian Sediakan Berbagai Variasi Ukuran
-
Kendal Tornado FC Datangkan 2 Pemain Baru, Termasuk Eks Timnas Indonesia U-23
-
Harga Emas Berbagai Variasi Berat Naik Lagi, di Pegadaian Meroket Hampir 20 Ribu
-
Jamu PSS Sleman, Kendal Tornado FC Ingin Lanjutkan Tren Kemenangan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
Terkini
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat
-
57 Saksi Kasus Korupsi Beasiswa Rp420,5 Miliar di Aceh Diperiksa