- Motor listrik kini jadi tren ramah lingkungan dan bisa dicas mudah di rumah.
- Beberapa pilihan terbaik 2025 adalah Viar Q1, Honda V-Go, Polytron Fox-R, dan Smoot Tempur.
- Semua model menawarkan efisiensi tinggi, desain modern, dan cocok untuk gaya hidup anak muda.
SuaraSumut.id - Ingin motor listrik yang bisa dicas di rumah tanpa ribet? Ini 5 rekomendasi motor listrik terbaik 2025 yang hemat energi, ramah lingkungan, dan cocok buat gaya hidup modern anak muda!
Tren motor listrik kini bukan sekadar gaya hidup, tapi juga langkah nyata menuju masa depan yang lebih hijau.
Motor listrik hadir sebagai solusi hemat, efisien, dan ramah lingkungan. Tak hanya itu, motor listrik juga praktis, kamu bisa ngecas di rumah seperti ngecas handphone.
Nggak perlu lagi antre di SPBU atau cari colokan umum. Tinggal colok charger ke motor, dan besok pagi siap melaju lagi.
jika kamu masih bingung mau pilih yang mana, berikut empat rekomendasi motor listrik terbaik 2025 yang bisa dicas di rumah. Pilihan ini cocok buat kamu yang ingin tampil keren sekaligus peduli lingkungan.
1. Viar Q1
Harga mulai: Rp 16,2 juta
Viar Q1 termasuk motor listrik paling populer di Indonesia. Dalam satu kali pengisian daya, bisa menempuh jarak hingga 120 km, cocok buat mobilitas harian anak muda yang aktif.
Fitur unggulan:
Pengisian daya mudah di rumah
Desain ringkas dan ringan
Biaya servis & perawatan murah
Solusi terbaik buat kamu yang cari motor listrik terjangkau tapi nggak murahan.
2. Honda V-Go
Harga mulai: Rp 16 jutaan
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi Motor Listrik Kebal Banjir dan Awet, Cocok untuk Musim Hujan!
-
Penjualan Sepeda Motor di Luar Pulau Jawa Jadi Penyelamat Industri Otomotif Nasional
-
Tak Cuma Bikin Senapan, Ini 5 Fakta Unik Motor Buatan Kalashnikov
-
Motor Listrik Polytron 2026: Mulai dari Rp11 Jutaan, Ini Daftar Lengkap Fox 200, 350, dan 500!
-
Sepeda Listrik Yadea OVA Bisa Langsung Dibawa Pulang Lewat Kompetisi Dance Terbaru
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati