Demo UU Cipta Kerja di Medan Bentrok, Sejumlah Orang Diamankan

Petugas melakukan penyisiran dan mengamankan sejumlah orang.

Suhardiman
Kamis, 08 Oktober 2020 | 15:40 WIB
Demo UU Cipta Kerja di Medan Bentrok, Sejumlah Orang Diamankan
Demo tolak UU Cipta Kerja di Medan bentrok. [screenshot video]

SuaraSumut.id - Sejumlah orang diamankan dalam demo menolak UU Cipta Kerja di DPRD Sumut, Kamis (8/10/2020).

Petugas mengejar massa yang melempar dan mengamankan sejumlah orang di Jalan Kejaksaan-Kapten Maulana Lubis-Raden Saleh dan-Jalan Imam Bonjol. Terlihat batu-batu berserakan di jalanan.

Demo penolakan UU Cipta Kerja itu berlangsung bentrok. Massa melempar batu dan botol minuman ke arah gedung. Kaca-kaca di gedung itu pecah akibat terkena lemparan.

Polisi yang berjaga terus melakukan upaya persuasif, namun tidak dihiraukan. Polisi menghalau massa dengan menyemprotkan air Water Cannon. Selain itu, polisi juga menembakkan gas air mata.

Baca Juga:Kemendikbud Minta Mahasiswa Tak Asal Tolak Omnibus Law UU Cipta Kerja

Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Riko Sunarko berulang kali mengimbau agar massa tidak terprovokasi.

"Mohon jangan terprovokasi. Ini Kota Medan punya kita. Kita jaga tetap kondusif. Kita jaga Medan kita," katanya dengan pengeras suara.

Kepada Kapolrestabes Medan, masa meminta petugas menghentikan tembakan gas air mata secara membabi buta kepada masa aksi.

"Pak tolong hentikan tembakan itu, kenapa semua kami ditembak anak buah bapak," ucap seorang massa aksi.

Situasi di gedung DPRD Sumut kembali kondusif setelah polisi menarik pasukan masuk ke dalam area gedung. Sementara, dua mobil Water Cannon polisi juga turut ditarik kedalam gedung.

Baca Juga:60 Anak STM Serang Mau Demo ke Jakarta Ditangkap, Disuruh Buka Baju

Diketahui, Omnibus Law UU Cipta Kerja telah disahkan dalam rapat paripurna DPR RI, pada Senin (5/10/2020).

Berita Terkait

Kericuhan yang terjadi pada Jumat, 26 Mei 2023 malam tersebut terjadi setelah sekelompok mahasiswa terlibat bentrok dengan warga setempat.

news | 19:25 WIB

Beredar video seorang ASN kesal dan menyebut DPRD Probolinggo tidak lebih mulia dari seorang pelacur, simak selengkapnya!

soreang | 18:45 WIB

Tak lama kemudian, ia mengeluarkan kemaluannya dan melakukan onani.

sumatera | 17:59 WIB

Dirinya meminta sejumlah uang kepada pemilik rumah.

sumatera | 15:27 WIB

Hal itu membuat harga bahan-bahan pangan termasuk cabai merah turun.

sumut | 15:04 WIB

News

Terkini

Seorang calon jemaah haji tunanetra asal Tebing Tinggi, Sumatera Utara (Sumut), bersyukur akhirnya berangkat ke Tanah Suci Mekkah.

News | 11:09 WIB

Menurutnya, pelaku merupakan orang yang biasa bekerja di rumah korban.

News | 18:35 WIB

Korban merupakan ibu dari anggota DPR RI Bambang Hermanto.

News | 17:58 WIB

Belum lama ini, jaringan 5G Telkomsel juga dipercaya untuk mendukung Kementerian Kesehatan RI dalam uji coba 5G Robotic Telesurgery pertama di Indonesia.

News | 15:43 WIB

Wanita berinisial L (36) lalu dilaporkan kepada pihak berwajib.

News | 15:21 WIB

Dengan penampilan panggungnya yang magnetis dan serangkaian hits rap, pasti akan meningkatkan suasana pesta ke ketinggian yang belum pernah terjadi sebelumnya.

News | 22:02 WIB

Pemkot Medan telah menyerahkan Laporan Keuangan Unaudited TA 2022 kepada BPK tepatnya tanggal 27 Maret 2023.

News | 20:57 WIB

Bobby menyebutkan bahwa Pemkot Medan berupaya semaksimal mungkin untuk menjamin terpenuhinya minimal 10 hak anak.

News | 19:59 WIB

Dengan kapasitas bucket yang lebih besar memungkinkan kekuatan penggalian meningkat 15 persen yang membuat pelanggan mampu memaksimalkan produktivitasnya.

News | 19:51 WIB

Meski sudah ditetapkan sebagai tersangka, Polda Sumut belum melakukan penahanan terhadap Dirut PT Almira.

News | 13:58 WIB

Bid Propam Polda Sumut juga telah menangani kasus dugaan perselingkuhan tersebut.

News | 13:45 WIB

Akibatnya, di wilayah tersebut kerap terjadi genangan air.

News | 23:43 WIB

Jika gedungnya dinilai layak untuk beribadah, maka izin sementara akan dikeluarkan sehingga seluruh jemaat Gereja Elim Kristen Indonesia (GEKI) dapat beribadah dengan tenang.

News | 01:14 WIB

Setibanya di rumah dinas, Sedah Mirah dan Nahyan yang terlebih dahulu turun dari bus.

News | 01:04 WIB

Telkomsel juga membuka posko di Asrama Haji Aceh dan Medan.

News | 00:56 WIB
Tampilkan lebih banyak