Bocah di Medan Diduga Jadi Korban Rudapaksa 10 Orang, Polisi Turun Tangan

Polisi saat ini masih melakukan penyelidikan.

Suhardiman
Rabu, 01 September 2021 | 15:37 WIB
Bocah di Medan Diduga Jadi Korban Rudapaksa 10 Orang, Polisi Turun Tangan
Ilustrasi pencabulandan rudapaksa. [Berita Jatim]

Polisi Turun Tangan

Sementara, pihak kepolisian yang menerima laporan kasus mengerikan ini langsung turun tangan. Polisi saat ini masih melakukan penyelidikan.

Kanit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polrestabes Medan AKP Madianta Ginting membenarkan pihaknya telah menerima laporan korban.

"Hasil visum belum kami terima, tapi penyidik segera memeriksa saksi-saksi," katanya, saat dikonfirmasi suarasumut.id.

Baca Juga:Layanan Internet 5G di Indonesia Akan Berkembang dalam 5 Tahun ke Depan

Ia menjelaskan, saat ini tengah melakukan penyelidikan mendalam terkait kasus tersebut.

"Artinya laporan itu kami proses," tandasnya.

Kontributor : M. Aribowo

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini