Inggris Bakal Cabut Aturan Wajib Isolasi Mandiri Bagi Pasien Covid-19

Inggris tengah menyusun rencana untuk tidak lagi mewajibkan masyarakat melakukan isolasi mandiri setelah terpapar Covid-19.

Riki Chandra
Senin, 17 Januari 2022 | 09:50 WIB
Inggris Bakal Cabut Aturan Wajib Isolasi Mandiri Bagi Pasien Covid-19
Ilustrasi Isolasi Mandiri (Shutterstock)

SuaraSumut.id - Inggris tengah menyusun rencana untuk tidak lagi mewajibkan masyarakat melakukan isolasi mandiri setelah terpapar Covid-19.

Menurut The Telegraph pada Minggu (16/1/2022), Perdana Menteri Boris Johnson ingin secara permanen mencabut undang-undang darurat virus corona karena kasus Covid-19 di Inggris terus menurun.

Meski begitu, panduan resmi tentang protokol kesehatan akan tetap berlaku namun tidak akan ada denda atau hukuman bagi jika masyarakat melanggarnya.

Rencana tersebut akan didiskusikan selama beberapa pekan mendatang dan diperkirakan akan diumumkan pada musim semi, kata The Telegraph.

Baca Juga:Manchester United Dilanda Covid-19 Lagi, Sejumlah Pemain dan Staf Positif Terinfeksi

Pekan lalu, Menteri Kesehatan Sajid Javid mengatakan, isolasi mandiri COVID-19 di Inggris akan dipangkas menjadi lima hari dari tujuh hari jika seseorang dinyatakan negatif sebanyak dua kali.

Johnson juga akan mencabut rencana cadangan (Plan B) pembatasan Covid-19, yang diperkenalkan bulan lalu untuk memperlambat penyebaran varian Omicron, menurut laporan Telegraph sebelumnya. (Antara/Reuters)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini