"Ditinggal kabur pas lagi sayang sayangnya, dalam keadaan bugil," tulis narasi dalam video.
Kasatpol PP Kota Padangsidimpuan Zulkifli Lubis dikonfirmasi SuaraSumut.id membenarkan adanya razia ini.
"Iya ada kemarin razianya," katanya.
Zulkifli mengatakan, razia digelar untuk menekan penyakit masyarakat di Kota Padangsidimpuan.
Baca Juga:Safari Politik Puan ke AHY Ingin Dinginkan Suasana, Masinton PDIP: Jangan Semua Meruncingkan Ini
"Bagi muda-mudi yang terjaring razia, pihaknya akan melakukan pembinaan dan memanggil orang tua," katanya.
Kontributor : M. Aribowo