Dugaan Korupsi Pajak, Kejari Aceh Barat Geledah Kantor BPKD

Penggeledahan terkait kasus dugaan korupsi pajak penerangan lampu jalan yang saat ini sedang ditangani.

Suhardiman
Selasa, 21 Mei 2024 | 17:09 WIB
Dugaan Korupsi Pajak, Kejari Aceh Barat Geledah Kantor BPKD
Penyidik Kejari Aceh Barat menggeledah Kantor Badan Pengelola Keuangan Daerah (BPKD). [Antara]

SuaraSumut.id - Penyidik Kejari Aceh Barat menggeledah Kantor Badan Pengelola Keuangan Daerah (BPKD). Penggeledahan terkait kasus dugaan korupsi pajak penerangan lampu jalan yang saat ini sedang ditangani.

Penyidik yang terdiri dari delapan orang dikerahkan untuk menyisir ruangan-ruangan penting di BPKD, termasuk ruang Kepala BPKD, ruang bendahara pengeluaran, dan ruang bidang pendapatan.

Penggeledahan dilakukan setelah penyidik mendapat izin dari Pengadilan Negeri Meulaboh.

Dalam penggeledahan itu, penyidik menyita sejumlah dokumen terkait pengeluaran keuangan dan dokumen penting lainnya.

"Penggeledahan ini dilakukan sebagai upaya untuk mengumpulkan barang bukti terkait perkara korupsi yang sedang kita tangani," kata Kepala Kejari Aceh Barat Siswanto, melansir Antara, Selasa (21/5/2024).

Dirinya meminta kepada ASN yang bertugas BPKD Aceh Barat, agar dapat kooperatif. Hal ini dilakukan agar memudahkan penyidik dalam menjalankan tugasnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini