SuaraSumut.id - Tiga orang pria ditangkap polisi karena melakukan pencurian di sebuah rumah di Jalan Sudirman, Tangjungbalai, Sumatera Utara.
Mereka menjual barang hasil curian kepada polisi yang melakukan penyamaran. Ketiga pelaku inisial SD, AZM dan AS.
Kasubbag Humas Polres Tanjungbalai, Iptu Ahmad Dahlan Panjaitan mengatakan, penangkapan berdasarkan laporan korban EN (19).
Dalam laporannya korban mengaku di rumah nya telah terjadi pencurian, pada Kamis (29/10/2020).
Baca Juga: Gunung Sinabung Kembali Semburkan Awan Panas
"Pelaku masuk ke rumah korban dengan cara merusak dinding rumah sebelah kiri. Pelaku kemudian mengambil 1 satu unit notebook dan dua unit HP. Kerugian korban Rp 9 juta," katanya, Selasa (3/11/2020).
Dari laporan korban petugas melakukan penyelidikan. Petugas melakukan penyamaran dengan cara transaksi terhadap satu unit notebook.
Pelaku AZM setuju untuk menjual notebook tersebut dengan harga Rp 900.000.
"Saat dilakukan transaksi di Jalan Rambe, pelaku langsung ditangkap," ujarnya.
Petugas melakukan pengembangan dan menangkap dua pelaku lainnya.
Baca Juga: Penghasilan Sopir Pick-up Tak Cukupi Keluarga, Dua Pria Nekat Mencuri Motor
"Pelaku dipersangkakan dengan Pasal 363 ayat (1) ke 4 dan ke 5 dari KUHPidana," pungkasnya.
Berita Terkait
-
ART Ditangkap di Mall, Usai Gasak Dolar Majikan di Hari Lebaran
-
Tol di Sumatera, Kalimantan, dan Bali Dipadati Kendaraan! Ini Pemicunya
-
Jessica Iskandar Trauma, Kasus Pencurian Berturut-turut Terjadi di Sekitarnya
-
Bukan Fortuner atau Pajero Sport, SUV Toyota Ini Jadi Incaran Favorit Maling di Negara Asalnya
-
Polisi Ringkus 21 Tersangka Pencurian Rumah Kosong, Salah Satunya ART yang Gondol Jam Seharga Rp3 M
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Harga Tiket Pesawat Jakarta-Medan di Momen Arus Balik Lebaran 2025 Normal
-
8 Hektare Lahan Warga di Aceh Barat Terbakar Selama Ramadan 2025
-
Pria Bunuh Pacar dan Kubur Jasadnya di Kebun Sawit Labusel, Cemburu Korban Dijodohkan
-
Pukul Polisi saat Ditangkap, Maling Motor di Medan Diberi "Hadiah Lebaran"
-
Gunungsitoli Diterjang Banjir, Ratusan Jiwa Terdampak dan Puluhan Rumah Terendam