SuaraSumut.id - Selama masa pandemi Covid-19, BBPOM Medan menyita produk-produk ilegal senilai Rp 2,1 miliar. Produk ilegal yang disita meliputi produk kosmetik, makanan dan obat-obat tradisional.
"Terhitung dari awal April hingga Juni 2020, kami berhasil menyita produk-produk ilegal senilai Rp 2,1 miliar," kata Kepala BBPOM di Medan, I Gusti Ngurah Bagus Kusuma Dewa, dilansir Antara, Jumat (20/11)
Ia menyebut, produk tersebut terindikasi berbahaya karena tanpa dilengkapi izin edar yang semestinya.
Selama masa pandemi corona, kata Bagus, penjualan produk-produk ilegal tersebut dilakukan secara online atau daring. Pihaknya menyita produk tersebut dengan cara penyamaran.
"Tren selama pandemi, penjualan meningkat secara online, karena orang belinya dari rumah. Cara menemukannya kami under cover buy, kita beli sebagai pembeli," ujarnya.
Ia mengimbau, masyarakat lebih cermat dalam memilih dalam memilih produk obat-obatan, makanan maupun kosmetik.
"Untuk produk obat dan kemasan itu ada cara mudahnya adalah dengan cek KLIK. K itu adalah kemasan, L itu adalah label, I itu ijin edar dan K terakhir adalah tanggal kadaluarsa. Minimum empat itu yang yang harus di cek," pungkasnya.
Baca Juga: Geger di Langkat, Pria Ini Ditemukan Tewas Tergantung di Rumahnya
Berita Terkait
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Berapa UMP Sumatera Utara 2025? Berikut Simulasi Hitungannya
-
Viral Ayah di Padangsidimpuan Minta Bantuan Prabowo, Anaknya Jadi Tersangka Gegara Terima Video Asusila
-
5 Lowongan Kerja Pabrik Medan Terbaru: Cek Posisi dan Kualifikasinya!
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Eksponen Cipayung Sumut Titipkan Gagasan Sumut Berkelanjutan untuk Pasangan Bobby-Surya
-
Pria di Medan Ditangkap Gegara Promosikan Judi Online
-
2 Tukang Ojek Tewas Dibedil KKB di Puncak Papua Tengah
-
Dialog Publik Cipayung Plus Sumut: Kolaborasi Kunci Kemajuan Sumatera Utara
-
Kawanan Bersenpi yang Culik Remaja Wanita di Labura Ternyata Satu Keluarga