
SuaraSumut.id - Seorang pemuda 21 tahun berinisial MT tumbang usai ditembak polisi karena melawan saat hendak ditangkap. Ia diketahui menjadi buronan kasus pencurian.
Kasus pencurian ini menimpa sebuah rumah milik korban bernama Saifan Muladi.
Penangkapan MT berlangsung pada, Kamis (19/11/2020) lalu, sekitar pukul 20.00 WIB.
"Tersangka warga Jalan Pancing 5, Lingkungan III, Medan Labuhan," ujar Kanit Pidum Polrestabes Medan Iptu Yunan, Minggu (22/11/2020).
Baca Juga: Bobol Rumah di Medan, MT Belikan Baju dan Celana, Dihadiahi Timah Panas
Menurut Yunan, polisi saat itu mendata informasi bahwa DPO tersangka kasus pencurian berada di Jalan Pertempuran/Jalan Veteran Medan Marelan.
Selanjutnya tim bergerak menuju sasaran dan berhasil mengamankan tersangka.
Setelah dilakukan interogasi, tersangka melakukan pencurian bersama temannya Chandra (tertangkap).
Hasil curian tersebut dijual kepada penampung barang bekas Lusi yang juga tertangkap.
"Hasil penjualan barang curian itu didapatkan uang senilai Rp 700.000, dan dibelikan tersangka baju serta celana," ujarnya sebagaimana dilansir Antara.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Medan 23 November: Pagi Hujan-Siang Berawan
Yunan menjelaskan, saat dilakukan pengembangan, tersangka berusaha melarikan diri. Sehingga dilakukan tindakan tegas dan terukur oleh personel Satreskrim Polrestabes Medan di bagian kaki.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kasus Tangga JPO Daan Mogot Digondol Maling, Pramono: Jakarta Kadang-kadang Terlalu Menarik
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Terkini, Sempat Rp17 Jutaan Sekali Terbang
-
Balas Dendam! Komplotan Curanmor Curi Motor Dinas Polisi di Masjid
-
Kumpulan Aksi Kriminalitas Selama Lebaran di Jakarta, Maling Emas hingga Preman Minta Jatah
-
Libur Cuti Bersama Habis, Harga Tiket Pesawat Medan-Jakarta Rp10 Jutaan
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
-
Meski Ekonomi Lesu, Sri Mulyani Sebut Masyarakat Tetap Rajin Bayar Pajak
-
Sri Mulyani Sebut Rupiah Tahan Banting
-
8 Rekomendasi HP Samsung Murah Terbaik April 2025, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Avanza Masuk Jurang di Pakpak Bharat Sumut, 3 Orang Hilang
-
Kejinya Adik Tusuk Abang Kandung hingga Tewas di Simalungun Gegara Warisan
-
Anggota KPU Nias Barat Digerebek Bersama Selingkuhan di Kos
-
Adik Tikam Kakak hingga Tewas di Simalungun, Sama-sama Lansia Diduga Berebut Harta Warisan!
-
Bosan di Hari Rabu? Dapatkan Kejutan Seru dari DANA Kaget