SuaraSumut.id - Cinta tak memandang penampilan fisik. Begitulah kiranya yang terjadi kepada pasangan pengantin satu ini.
Penampilan yang penuh tato dari mempelai pria hingga menutupi wajahnya tak membuat surut perasaan pengantin perempuan untuk mau dipinang.
Hasilnya, mereka berhasil melanggengkan hubungan mereka ke jenjang pernikahan, dan kisah cinta mereka pun viral di sosial media.
Sebuah video yang beredar di jejaring media sosial TikTok membuat warganet terheran-heran sekaligus takjub. Video tersebut viral.
Dalam video yang diunggah oleh akun TikTok @dela.aprilianingrum memperlihatkan video pernikahan seorang perempuan berhijab dengan laki-laki yang badan hingga muka dipenuhi tato.
Terlihat kedua mempelai duduk di bangku pelaminan menggunakan baju pernikahan. Saat ijab qabul, keduanya memakai pakaian berwarna putih.
Sementara, saat acara resepsi, keduanya tampak menggunakan pakaian berwarna oranye. Keduanya tampak bahagia.
"Ketika cinta bertasbih," tulis akun Tiktok @dela.aprillianingrum.
Tak banyak yang dijelaskan dalam video tersebut. Terlihat mempelai pria dipenuhi tato mulai dari tangan hingga muka. Pria itu bersanding dengan wanita berhijab yang kini telah sah menjadi istrinya.
Baca Juga: Miris! Penjual Lemari Ditolak Pelanggan, Padahal Sudah Gotong Sampai Rumah
Hal ini langsung menjadi perhatian warganet. Banyak warganet yang heran, tapi sekaligus mendoakan kedua mempelai.
"Samawa mbak ya, selamat menempuh kehidupan yang baru," tulis akun Seli Tamara.
"Semua berhak bahagia dan menjadi kepribadian lebih baik," tulis akun Anggitardhana88.
"Kalau Allah sudah berkendak apapun akan terjadi. Buat mbak nggak usah mendengarkan apa kata orang, yang penting mbak bahagia begitupun keluarga mbak. Langgeng terus ya," tulis akun Riyanti 01.
"Masya Allah arti cinta yang sesungguhnya, jangan pernah liat seseorang dari luarnya yang bersih pun belum tentu baik," tulis akun Anjani Rifka.
Berita Terkait
-
Jadi Sorotan, Ekspresi Kaesang saat Ditanya Pernah Ketemu Presiden
-
Miris! Penjual Lemari Ditolak Pelanggan, Padahal Sudah Gotong Sampai Rumah
-
Viral Kisah Cinta Kandas Terhalang Weton, Bikin Publik Ikutan Curhat
-
Viral Sejoli Lamaran Meski Baru Bertemu 2 Kali, Publik Kompak Baper
-
Video Gisel Goyang TikTok Pakai Celana Gemes, Mata Cowok Nggak Bisa Kedip
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan