SuaraSumut.id - Jumlah pasien Covid-19 yang meninggal di Sumatera Utara hingga saat ini mencapai 672 orang.
Demikian dikatakan Satgas Penanganan Covid-19 Sumut, dr Aris Yudhariansyah, dilansir Antara, Senin (28/12/2020).
"Ada penambahan dua pasien meninggal per 27 Desember, yakni Medan dan Pematangsiantar. Sehingga total menjadi 672 orang," kata Aris.
Penambahan jumlah pasien meninggal sejalan dengan peningkatan masyarakat yang terpapar virus corona/konfirmasi dan suspek.
Baca Juga: Ketersediaan Tempat Tidur Pasien Corona di Riau Masih Mencukupi
Jumlah pasien terkonfirmasi bertambah 78 orang, sehingga totalnya menjadi 17.810 orang.
Dari jumlah tersebut, kata Aris, paling banyak dari Kota Medan 25 orang, Deli Serdang 13 orang dan Pematangsiantar sembilan orang.
"Perlu peningkatan kesadaran dari masyarakat untuk menjalankan protokol kesehatan mengingat jumlah pasien terkonfirmasi dan meninggal masih terus bertambah," katanya.
Satgas semakin ketat melakukan pengawasan dan penindakan bagi pelanggar ketentuan, khususnya saat libur Natal dan Tahun Baru.
Baca Juga: Kaleidoskop 2020, 5 Bencana Alam Paling Mengerikan Sepanjang Tahun
Berita Terkait
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Terkini, Sempat Rp17 Jutaan Sekali Terbang
-
Bertemu Bobby Nasuition, Mensos Sebut Akan Ada 4 Sekolah Rakyat di Sumut
-
7 Rekomendasi Makanan Khas Binjai, Terlalu Enak untuk Dilewatkan
-
Libur Cuti Bersama Habis, Harga Tiket Pesawat Medan-Jakarta Rp10 Jutaan
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Tembus Rp17 Jutaan, ke Jepang Cuma Rp5 Juta
Terpopuler
- Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
- Agama Titiek Puspa: Dulu, Sekarang, dan Perjalanan Spiritualnya
- Lisa Mariana Ngemis Tes DNA, Denise Chariesta Sebut Tak Ada Otak dan Harga Diri
- 6 Perangkat Xiaomi Siap Cicipi HyperOS 2.2, Bawa Fitur Kamera Baru dan AI Cerdas
- Kang Dedi Mulyadi Liburkan PKL di Bandung Sebulan dengan Bayaran Berlipat
Pilihan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
-
Profil CV Sentosa Seal Surabaya, Pabrik Diduga Tahan Ijazah Karyawan Hingga Resign
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
6 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik April 2025, Kamera dan Performa Handal
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan Snapdragon, Performa Handal Terbaik April 2025
Terkini
-
Kendaraan Polisi Dibakar Pemadat Saat Gerebek Narkoba di Belawan, 7 Orang Ditangkap
-
2 Tersangka Kasus Korupsi Badan Guru Penggerak di Aceh Dicekal ke Luar Negeri
-
Tips Memilih Parfum Lokal Wangi yang Pas Buatmu
-
Kadis Kominfo Sumut Ditahan Terkait Korupsi Pengadaan Software
-
Cair! Saldo DANA Kaget Aktif Siang Ini, Siapa Cepat Ambil Rezeki Rp 200.000 Tanpa Syarat Ribet