
SuaraSumut.id - Seorang pria diamankan warga usai mobilnya kedapatan menabrak pagar rumah. Usut punya usut, ternyata pria itu tengah kabur dari pengejaran seorang wanita.
Dalam unggahan seorang warganet yang dibagikan oleh akun Instagram @nenk_update, seorang pengguna Instagram menceritakan kronologi pria tersebut dikejar oleh wanita dan warga sekampung.
Diceritakan bahwa pria itu semula dikejar-kejar oleh seorang wanita yang meneriakinya begal.
Mendengar jeritan wanita itu, warga lantas ikut mengejar pria bermobil tersebut.
Baca Juga: Apa yang Dikerjakan PSK Setelah Kebanyakan Pelanggan Takut Ketemu?
Diduga karena panik dikejar warga sekampung, pria itu malah menabrak pagar salah seorang warga. Alhasil, aksi pelarian singkatnya berakhir.
Usut punya usut, ternyata pria tersebut bukanlah begal. Wanita itu mengejarnya lantaran si pria tak mampu membayar penuh jasa si wanita.
Wanita yang diduga PSK itu tak terima jasanya hanya dibayar Rp 450 ribu saja, sedangkan perjanjian di awal mereka sepakat dengan harga Rp 500 ribu.
Warganet yang diduga adalah warga yang pagar rumahnya jadi korban tabrakan mengaku tak ingin menagih ganti rugi.
"Banyak yang tanya 'nda minta rugi pagar?' sedangkan bayar cewek kurang 50 ribu. Apalagi mau ganti rugi pagar. Hm," curhat warganet tersebut.
Baca Juga: Kisah PSK Bertahan Hidup di Tengah Pandemi yang Bikin Dunia Jungkir Balik
Kontan, unggahan itu menuai beragam reaksi dari warganet.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Terungkap! Mobil Dinas Kemhan yang Viral dengan PSK Pakai Pelat Bekas Pensiunan
-
Bantaran Rel Kereta Api Gang Royal Digunakan sebagai Bisnis Esek-esek, PT KAI Sinyalir Ada Keterlibatan Warga
-
Harga Rumah Anies Baswedan, Blak-blakan Sengaja Tak Pasang Pagar demi Tetangga
-
Heboh WNI Ditangkap Aparat Malaysia karena Bekerja Jadi PSK, BP3MI Turun Tangan
-
Gus Miftah Pernah Bahas Tarif PSK vs Suara Rakyat, Netizen: Pengajian Kok...
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
-
Meski Ekonomi Lesu, Sri Mulyani Sebut Masyarakat Tetap Rajin Bayar Pajak
-
Sri Mulyani Sebut Rupiah Tahan Banting
Terkini
-
Peringatan Hari Bumi: Menjaga Ekosistem Kunci Mengatasi Krisis Iklim
-
Pelari Asal Sumut Raih Emas Kumandangkan Indonesia Raya di Singapura
-
Avanza Masuk Jurang di Pakpak Bharat Sumut, 3 Orang Hilang
-
Kejinya Adik Tusuk Abang Kandung hingga Tewas di Simalungun Gegara Warisan
-
Anggota KPU Nias Barat Digerebek Bersama Selingkuhan di Kos