SuaraSumut.id - Dua orang oknum pegawai rumah sakit di Sumut berinisial PJG (43) dan AH (33) ditangkap polisi. Keduanya diduga hendak pesta narkoba di salah satu ruangan di rumah sakit itu.
Penangkapan berawal dari laporan adanya pegawai rumah sakit terlibat dalam penyalahgunaan narkoba jenis sabu.
"Petugas yang mendapat laporan menindaklanjuti dengan melakukan penyelidikan," kata Kasatresnarkoba Polres Labuhanbatu, AKP Martualesi Sitepu, kepada wartawan, Kamis (6/1/2021).
Dari hasil penyelidikan, kata Martualesi, petugas menangkap dua oknum pegawai tersebut pada Senin 4 Januari 2021 sekira pukul 01:30 Wib.
Baca Juga: Apes! Ketahuan Sembunyi dalam Lemari, Pengedar Sabu di Padang Tak Berkutik
"Dari mereka disita barang bukti satu bungkus plastik berisi sabu, satu alat isap sabu, dan mancis," ujarnya.
Dari hasil pemeriksaan, kata Martualesi, keduanya telah berulang kali menggunakan sabu saat melaksanakan tugas malam.
"Mereka beralasan untuk menambah tenaga supaya tahan begadang," katanya.
Kedua pelaku dipersangkakan dengan Pasal 114 ayat (1) subs Pasal 112 ayat (1) jo Pasal 132 ayat (1) dari UU RI No.35 tahun 2009 tentang narkotika dengan ancaman hukuman maksimal 15 tahun penjara.
Baca Juga: Infeksi Luka, Buaya Muara yang Ditangkap Warga di Sumut Akhirnya Mati
Berita Terkait
-
Tak Hanya Kampung Boncos yang Marak Peredaran Narkoba, Rano Karno: Banten Juga Dulu Wilayah Merah
-
Pemakai Narkoba Tak Perlu Dipenjara? Komisi XIII DPR Dalami Wacana Prabowo
-
Lika-liku Hidup Reza Artamevia, Dulu Terjerat Narkoba Kini Diduga Terlibat Penipuan Berlian
-
India Gagalkan Kapal Iran, Angkut 500 Kg Narkoba di Lepas Pantai Gujarat
-
Atasi Overkapasitas Lapas, Yusril Sebut Ada Pembahasan Pengguna Narkotika Tak Dipenjara
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Gara-gara Promosikan Judi Online, Selebgram di Medan Ditangkap
-
Kesal Tak Diberi Uang Buat Naik Gunung Jadi Motif Pelaku Bunuh Wanita Pemilik Kos di Medan
-
Kepri Menarik Pendatang, Sumut Penyumbang Terbesar
-
Bobby Nasution Dicegat Warga saat Melintas di Simalungun, Ada Apa?
-
Kabur ke Taput, Pembunuh Wanita Pemilik Kos di Medan Akhirnya Diringkus