SuaraSumut.id - Pusat rehabilitasi sangat diperlukan untuk recovery gajah liar yang masuk ke ruang tata kelola masyarakat maupun terjerat.
Hal tersebut diungkap Direktur Eksekutif Walhi Sumut, Doni Latuperisa, dilansir dari Antara, Rabu (3/2/2021).
"Tentu kita menghindari konflik satwa dengan manusia, apalagi gajah adalah spesies kunci di Pulau Sumatera," kata Doni.
Doni mengatakan, Barumun Nagari Wildlife Santuary (BNWS) Kabupaten Padang Lawas, juga memiliki tempat perawatan gajah.
"Jumlah populasi gajah di BNWS 15 ekor, dan kondisi satwa dalam keadaan sehat serta aktif," ujarnya.
Di Tangkahan, kata Doni, ada Conservation Response Unit (CRU) merupakan destinasi ekowisata dengan suasana alam yang masih terjaga.
"Luas areal wisata alam itu, mencapai 17.000 hektare berada dalam pengelolaan Conservation Response Unit (CRU)," katanya.
"Dengan keindahan aneka ragam hutan belantara itu, para wisatawan dari mancanegara maupun dunia akan mendapatkan pengalaman yang dapat dinikmati secara langsung," katanya.
Sementara itu, BBKSDA Sumatera Utara mengelola tiga lokasi konservasi gajah.
Baca Juga: Google Maps Bisa Belah Layar, Turut Tampilkan Street View
Dengan jumlah 22 individu gajah yang tersebar di Pusat Latihan Gajah Holiday di Kabupaten Labuhan Batu Selatan (tiga), BNWS di Kabupaten Padang Lawas (15), dan Aek Nauli Elephant Conservation Camp (ANECC) di Kabupaten Simalungun (empat).
Berita Terkait
-
Canggih! Lewat Luar Angkasa, Ilmuwan Bantu Lindungi Populasi Gajah Afrika
-
Tragis! Wanita Muda Tewas Diinjak Gajah Saat Berlibur
-
Atasi Konflik Gajah dan Manusia di Aceh, BKSDA Turunkan Tim Gabungan
-
Sadis, Seekor Gajah Dibakar Hidup-Hidup dan Mati, Luka Parah di Kepala
-
Viral Video Kawanan Gajah Masuk ke Sekolah, Warga Berhamburan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati