8 Kios di Medan Ludes Terbakar Dini Hari. [Ist]
SuaraSumut.id - Sebanyak delapan unit kios di Jalan Sisingamangaraja, Simpang Pelangi, Medan Kota Terbakar.
Kios-kios yang terbakar diketahui tidak berpenghuni dan tidak ada aktivitas.
Manajer Pusdalops-PB BPBD Kota Medan, Nurly mengatakan, kebakaran terjadi pada Rabu (3/2/2021) sekitar pukul 03.35 WIB.
"Kebakaran delapan unit kios kosong dengan persentase terbakar 40," kata Nurly, Rabu (3/2/2021).
Petugas pemadam kebakaran yang mendapat laporan turun ke lokasi. Api dapat dipadamkan sekitar satu jam kemudian.
Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran tersebut. Penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan.
"Korban jiwa nihil, dan untuk penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Terdengar Suara Dentuman di Malang, Warga Sebut Kaca Rumah Sampai Bergetar
-
Kemarin Kebakaran, Bogor Trade Mall Kembali Buka
-
Kasus Kebakaran Gedung Kejagung, 6 Tukang Tak Ajukan Eksepsi
-
Sidang Kebakaran Gedung Kejagung, Terdakwa Disebut Lalai Karena Merokok
-
Angkot Terbalik Tewaskan 2 Orang, Korban Selamat: Kami Baru Siap Minum Tuak
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
14 Hektare Lahan Terbakar di Aceh Barat Berhasil Dipadamkan
-
Kebakaran Lahan di Aceh Barat Mencapai 19 Hektare
-
Kabut Asap Kebakaran Lahan, Pemkab Aceh Barat Liburkan SDN 8 Meulaboh
-
USU Buka Pendaftaran International Undergraduate Program 2026, Ini Syarat dan Biayanya
-
Update Bencana! Aktivitas Ekonomi Pasar Pandan Berangsur Normal Pascabencana di Tapanuli Tengah