SuaraSumut.id - Nasib tragis dialami Mananda Siadari. Ia tewas usai ditikam berkali-kali oleh pelaku AM.
Peristiwa terjadi di warung tuak di kawasan kawasan Huta IV, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara, Sabtu (27/2/2021) malam.
Korban berselisih paham dengan pelaku saat berada di kedai tuak milik Riko Sijabat. Pertengkaran mulut sempat dilerai pengunjung lainnya. Pelaku lalu meninggalkan lokasi.
"Berselang 20 menit pelaku kembali lagi dan menikam korban," kata
Kapolsek Perdagangan AKP Josia, dilansir dari Antara, Minggu (28/2/2021).
Usai melakukan aksinya pelaku melarikan diri. Warga yang mengetahui membawa korban ke rumah sakit, namun dalam perjalanan korban meninggal dunia.
Petugas yang mendapat laporan melakukan penyelidikan dan menangkap pelaku beberapa jam kemudian.
Selanjutnya, pelaku dibawa ke kantor kepolisian guna pemeriksaan lebih lanjut.
AM dipersangkakan dengan Pasal 340 subsider Pasal 338 KUHP.
Baca Juga: Pendaki Asal Padang Jatuh ke Kawah Gunung Marapi di Sumbar, Menanti Tim SAR
"Ancaman hukumannya 20 atau 15 tahun penjara," tukasnya.
Berita Terkait
-
Warga Boyolali Tikam Seorang PNS, Masalahnya Gegara Istri Sering Ditelepon
-
Tikam Paha Plt Kadisparekraf DKI, Eks Sekuriti APJ Dijerat Pasal Berlapis
-
Dituduh jadi Selingkuhan, Remaja Posesif Tikam Teman Pacarnya Berkali-kali
-
Tikam Suami Setelah Lihat Cewek di HP, Wanita Ini Menyesal Tahu Sosoknya
-
Istri Tega Tikam Suami Sendiri setelah Lihat Foto Wanita Lain, Eh Ternyata
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana