SuaraSumut.id - Warga mendatangi Kantor PDAM Tirtanadi Cabang Padang Bulan untuk menyampaikan komplainnya, Selasa (9/3/2021). Warga komplain karena tagihan air di Bulan Maret 2021 yang melonjak drastis.
Kepala Bagian Hubungan Pelanggan PDAM Tirtanadi Cabang Medan, Zaman Karya Mendrofa mengakui terjadi lonjakan drastis. Ia menghaturkan permohonan maaf kepada pelanggan.
"Pertama-tama saya mau menyampaikan permohonan maaf kami atas nama institusi PDAM Tirtanadi khususnya Cabang Padang Bulan bahwa ada sedikit gejolak," katanya, Selasa (9/3/2021).
Zaman mengatakan, ada ratusan pelanggan terdampak pergantian sistem tata cara baca meteran air ini.
Baca Juga: Akhirnya! Gibran Buka Suara soal Kemelut Asmara Kaesang-Felicia Tissue
PDAM Tirtanadi Cabang Padang Bulan ada total ada 54 ribu pelanggan, terbanyak di kota Medan.
"Ada sekitar beberapa ratus pelanggan yang terkena pergantian atau peralihan sistem tata cara baca meteran air pelanggan dari mana manual menjadi dibaca melalui hp (meteran difoto)," ungkapnya.
Pihak manajemen menerapkan kebijakan baru untuk membaca meteran menggunakan hp untuk menghindari penyimpangan.
"Jadi selama ini pembacaan masih manual gitu sehingga diragukan validasi nya karena pembuktian gak ada untuk menghindari penyimpangan yang dilakukan. Kemudian manajemen menerapkan kebijakan baru untuk membaca meteran menggunakan hp," ujarnya.
Pihak manajemen sudah menerbitkan regulasi bahwa pemakaian pelanggan yang melonjak akibat peralihan pencatatan meter diberi dispensasi untuk dikurangi untuk kewenangan cabang itu 50 persen maksimal.
Baca Juga: Meghan Markle dan Putri Diana, Mengapa Mereka Dibandingkan?
"Kita upayakan tidak memberatkan pelanggan untuk membayar tunai," tukasnya.
Berita Terkait
-
Misteri Kematian Rico Pasaribu Terkuak? Sidang Perdana Besok, Peran Koptu HB Jadi Sorotan
-
Berapa Tinggi Ole Romeny? Makin Santer Bergabung Timnas Indonesia Usai Terlihat di SUGBK
-
Surga Satwa Berubah Jadi Medan Perang: Perang Israel-Hizbullah Ancam Migrasi Burung
-
Lowongan Kerja Host Live Olshop di Medan
-
Siapa Ryan van de Pavert? Pemain Keturunan Medan-Surabaya, Main di Ajax Amsterdam Bareng Anak Rafael van der Vaart
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir
-
Edy-Hasan Keok di TPS Bobby Nasution, Ini Hasilnya
-
Hasil Pilgub Sumut 2024: Edy Rahmayadi Unggul di TPS Kediamannya
-
Tim SAR Brimob Polda Sumut Evakuasi Warga Terjebak Banjir di Medan
-
5 Warga Diduga Terlibat Politik Uang di Pilkada Banda Aceh 2024 Ditangkap