SuaraSumut.id - Kawanan monyet menyerang kebun jagung petani di Sipirok, Kabupaten Tapanuli Selatan.
"Hama monyet menjadi tantangan petani saat ini. Susah membasminya," kata Herman Harahap, dilansir Antara, Minggu (28/3/2021).
Pengurus Forum Petani Sipirok (FPS) ini mengaku, petani kerap mengalami gagal panen khusus jagung gegara hama monyet.
"Dulu para petani sudah pernah rapat dengan pihak pihak Koramil Sipirok membahas hama monyet ini. Namun belum ada solusinya hingga sekarang," ungkapnya.
Baca Juga: Bom di Makassar, Masyarakat dan Aparat di Jakarta Harus Makin Waspada
Kebun jagung Herman sendiri berlokasi di kaki "Dolok" atau Bukit Sibohi, Sipirok. Luasannya lebih kurang 4 rantai (sekitar 80 x 20 meter) dengan jumlah tanaman pohon jagung sekitar 8 ribu batang.
"Sayangnya dua pekan menjelang panen, kita kalah cepat dengan kawanan monyet yang jumlahnya ratusan ekor yang terlebih dahulu memanen jagung manis itu," ucapnya.
Ia mengaku, tidak ada jalan lain untuk menghabisi hama monyet satu-satunya dengan cara di tembak. Soalnya, kalau umpan makanan pakai racun, monyet mengetahui.
"Tidak seperti hama babi dengan cara memberi pagar keliling pada lokasi areal tanaman sudah cukup. Monyet, mau bagaimana? katanya.
Untuk kerugian panen jagung manisnya kali ini, Ia mengaku pasrah "di panen" kawanan monyet.
Baca Juga: Hasil IBL: Satria Muda Terlalu Kuat bagi NSH Mountain Gold
"Mau bilang apa lagi, hasil panen sudah di sikat habis monyet-monyet itu," pungkasnya.
Berita Terkait
-
6 Fakta Petani Milenial Dapat Gaji Rp10 Juta
-
Petani Tembakau Ngadu ke #LaporMasWapres Terkait Rancangan Permenkes
-
Adu Pendidikan Melody vs Raffi Ahmad, Siapa Lebih Cocok Jadi Ikon Petani Milenial?
-
Ratusan Monyet Liar Serbu Kantor Polisi di Thailand
-
Beda Latar Belakang Melody Eks JKT48 vs Raffi Ahmad: Ada yang Disebut Tak Cocok Promosikan Petani Milenial
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Amankan Pilkada Serentak 27 November di Sumut, 12 Ribu Polisi Dikerahkan
-
Bobby Nasution-Surya Kampanye Akbar, Ajak Pendukung Datang ke TPS-Coblos Nomor 1
-
Kampanye Akbar Bobby-Surya, Gelorakan Semangat Bersama Membangun Sumut
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya Sajikan Berbagai Info tentang Properti
-
Apresiasi Loyalitas Nasabah, CIMB Niaga Gelar XTRA XPO di Medan